Brilio.net - Cinta orangtua kepada anaknya tidak akan pernah ada batasnya. Mereka bakal rela melakukan apa pun demi kebahagiaan anak. Apa pun rintangan dan halangannya, orangtua akan berusaha dengan sekuat tenaga mereka, agar anaknya terlindungi dan mendapat kehidupan yang lebih baik.

Dengan semua perjuangannya, cinta kasih orangtua memang tak dapat terbalaskan. Termasuk perjuangan seorang ayah. Tak sekadar menafkahi, seorang ayah juga akan melindungi buah hatinya. Seorang bapak bisa melakukan peran ganda, yakni sebagai ayah dan ibu sekaligus demi anaknya. 

Melihat perjuangan para ayah demi anaknya dijamin bikin salut deh. Nah, deretan potret yang dirangkum brilio.net dari berbagai sumber ini bisa jadi bukti kalau ayah adalah sosok yang luar biasa. Perjuangannya bikin haru.

1. Membawa serta kedua anaknya saat sedang menjadi driver ojol.

potret perjuangan ayah © 2018 Istimewa

 

2. Bapak ini rela menggendong anaknya sambil berjualan meski sedang sakit.

potret perjuangan ayah © 2018 Istimewa

 

3. Rela tak makan demi sang buah hati.

potret perjuangan ayah © 2018 Istimewa

 

4. Menjaga dengan berbagai cara, termasuk dimasukkan ke dalam jaket agar si anak aman.

potret perjuangan ayah © 2018 Istimewa

 

5. Ayah rela berjalan 28 kilometer hanya untuk mengantar putra satu-satunya berangkat ke sekolah setiap hari.

potret perjuangan ayah © 2018 Istimewa

 

6. Ia rela menggenakan pakaian wanita saat hadir di sekolah anaknya dalam rangka merayakan peringatan Hari Ibu.

potret perjuangan ayah © 2018 Istimewa

 

7. Rela basah kuyup agar anaknya tak kehujanan.

potret perjuangan ayah © 2018 Istimewa

 

8. Pria ini mengumpulkan uang receh untuk biaya operasi putrinya.

potret perjuangan ayah © 2018 Istimewa

 

9. Bekerja mengangkat semen sambil menggendong sang anak.

potret perjuangan ayah © 2018 Istimewa

 

10. Menemani sang anak menikmati makanannya.

potret perjuangan ayah © 2018 Istimewa