Ronaldo dipastikan gabung klub Arab Saudi usai Piala Dunia 2022, dapat gaji Rp 3,25 triliun

Ronaldo dipastikan gabung klub Arab Saudi usai Piala Dunia 2022, dapat gaji Rp 3,25 triliun

Mengakhiri kerjasamanya dengan Manchester United setelah serangkaian momen kontroversial

Tak tanggung-tanggung, Ronaldo akan menerima bayaran sebanyak 200 juta atau sekitar Rp 3,25 triliun setiap musim.

Diketahui, pemain yang sudah memenangkan penghargaan Ballon D'or lima kali ini telah mengakhiri kerjasamanya dengan Manchester United setelah serangkaian momen kontroversial yang dilakukan Ronaldo ketika hadir dalam talkshow jurnalis Piers Morgan.

Ronaldo dipastikan gabung klub Arab Saudi usai Piala Dunia 2022, dapat gaji Rp 3,25 triliun

foto: Twitter/@PiersUncensored

Dirinya menceritakan apa yang dialami dan dirasakan semenjak kembali ke klub yang pernah membesarkan namanya pada sejak 2003-2009 ini. Menurutnya, sebagai mega bintang Ronaldo tidak dihormati oleh pelatih United, Erik Ten Hag. Ia juga mengkritik perkembangan United yang nol progress semenjak dirinya hijrah dari Old Trafford ke Santiago Bernabeu pada 2009 silam.

Ronaldo dipastikan gabung klub Arab Saudi usai Piala Dunia 2022, dapat gaji Rp 3,25 triliun

foto: Twitter/@FabrizioRomano

Sementara itu di Piala Dunia 2022, Ronaldo bersama Timnas Portugal akan bersiap melakukan pertandingan babak 16 besar menghadapi Timnas Swiss pada Rabu (7/11) pukul 02.00 WIB.

(brl/tin)