Kenalan dengan orang baru sering kali menjadi pengalaman yang seru, tapi ternyata nggak semua orang merasa begitu. Ada yang justru lebih memilih untuk mundur teratur saat diminta berkenalan. Alasannya bisa beragam, mulai dari malas memulai percakapan basa-basi sampai takut terjebak di situasi yang nggak nyaman. Kadang, alasan-alasan ini bikin ketawa sendiri, tapi di sisi lain juga bisa ngena banget karena relate dengan pengalaman banyak orang.
Salah satu alasan yang sering muncul adalah malas beradaptasi dengan karakter baru. Nggak sedikit yang merasa udah cukup puas dengan lingkaran teman yang ada, jadi nggak butuh kenalan lagi. Selain itu, ada perasaan bahwa pertemanan baru seringkali membutuhkan energi lebih.
Bukan hanya untuk mengenal karakter, tapi juga mempertahankan komunikasi yang baik agar hubungan tetap berjalan lancar. Banyak yang lebih memilih menjaga circle kecil yang sudah ada daripada menghabiskan energi untuk orang baru yang belum tentu memberikan kenyamanan.
Nah, berikut ini kumpulan chat lucunya yang brilio.net rangkum dari akun X @Rienir123, Minggu (8/9).
X/@Rienir123
Typo-nya berulang kali, sangat membagongkan.
Recommended By Editor
- 11 Komentar kocak nama anak ini awalnya terlihat keren endingnya nggak habis pikir
- 11 Jawaban kocak menyindir orang ini rasanya kayak kena smash balik, nyelekit abis
- Efek kurang fokus, 13 chat lucu pertanyaan ini jawabannya nggak nyambung blas bikin garuk kepala
- 15 Contoh percakapan teks anekdot, menggelitik dan menyindir sekaligus
- 11 Chat lucu awalnya bikin panik ini cuma bisa direspons dengan ngelus dada, nggak habis pikir