Baru-baru ini publik dikejutkan dengan kabar tentang kondisi salah satu artis, Talitha Curtis. Talitha pernah dikenal sebagai bintang sinetron dan FTV beberapa tahun lalu. Akting dan pesonanya saat itu berhasil memikat hati banyak orang. Ketika memerankan sosok Nyi Roro Kidul dalam serial Nyi Roro Kidul pada tahun 2019, Talitha digadang-gadang sebagai salah satu artis dengan masa depan cerah, baik dari segi kecantikan maupun kesuksesan.
Setelah lebih dari tiga tahun vakum dari dunia hiburan, Talitha kembali muncul di media sosial, khususnya TikTok. Diketahui, kini ia bertahan hidup dengan berjualan risol setiap hari dan tinggal di sebuah rumah kontrakan sederhana. Mirisnya, Talitha bahkan tidur di lantai tanpa alas kasur yang layak.
Kisah hidupnya yang berubah drastis ini menjadi viral dan memancing perhatian warganet. Talitha mengungkapkan alasan di balik keputusannya untuk meninggalkan dunia hiburan.
Talitha mengungkap bahwa awal mula kemerosotan hidupnya berkaitan dengan konflik keluarga, khususnya dengan sang ibu, Mulyatika. Dalam podcast YouTube CURHAT BANG bersama Denny Sumargo, Talitha berbagi cerita bahwa ia sudah mulai bekerja sebagai artis sejak usia 12 tahun.
Namun, hubungan dengan ibunya memburuk setelah sebuah pertengkaran yang akhirnya membuat sang ibu meninggalkannya. Baru-baru ini viral di sosial media diduga momen kebersamaannya dengan ibu angkatnya. Berikut brilio.net rangkum dari akun TikTok @user02213467, Jumat (20/12).
TikTok @user02213467
6. Pada saat diundang ke acara podcast YouTube CURHAT BANG Denny Sumargo beberapa waktu lalu, Tahlita mengungkapkan bahwa ia sempat bertengkar dengan Mulyatika sebelum akhirnya sang ibu pergi meninggalkannya.
Recommended By Editor
- 9 Seleb berjuang sebagai generasi sandwich, kisah hidup Talitha Curtis miris
- Kenapa obat depresi bisa bikin badan gemuk seperti yang dialami Talitha Curtis? Begini penjelasannya
- Ungkap ibu kandungnya pekerja malam, curhat Talitha Curtis tak tahu ayahnya siapa ini bikin pilu
- Dulu pindah-pindah kontrakan, ini 9 potret rumah baru Talitha Curtis yang sederhana tapi nyaman
- Cerita perjuangan Talitha Curtis lawan penyakit mental hingga berat badannya naik ini bikin pilu
- Sudah main FTV sejak usia 12 tahun, Talitha Curtis mengaku tak tahu ke mana uang hasil syutingnya
- Bekerja sejak kecil dan kini kembali viral di media sosial, Talitha Curtis bongkar sikap orang tuanya