Setiap orang tentu mendambakan rumah yang nyaman, meski terbatas dari segi biaya dan ukuran. Hal ini dirasakan oleh sebuah keluarga kecil yang berhasil mengubah rumah sederhana mereka menjadi hunian istimewa. Bagi mereka, rumah kecil akan terasa mewah jika dirancang dengan desain yang sesuai impian.
Tampilan luar rumah ini memang terlihat sederhana dengan dinding semen ekspos tanpa cat tambahan. Sekilas, bangunannya bahkan mirip seperti WC umum.
Meski begitu, interiornya justru mencuri perhatian. Saat masuk ke dalam, tampak elemen-elemen khas Doraemon yang menggemaskan, mulai dari warna dinding, dekorasi, hingga furnitur pendukungnya. Karakter kartun favorit ini berhasil memberikan kesan ceria dan unik yang bikin para penggemarnya mupeng.
Berikut potretnya seperti yang dilansir brilio.net dari YouTube Ivan Solekhan Official, Selasa (17/12).
© YouTube Ivan Solekhan Official
9. Warna biru yang mendominasi tiap ruangan ternyata berasal dari LED lampu yang dipasang di plafon, sehingga terkesan futuristik.
Recommended By Editor
- Ternyata ini 5 cara bebas dari tenggorokan kering dan tetap glowing usai nonton konser semalaman
- Sering dibilang norak dan gonjreng, 11 potret makeover rumah subsidi serba kuning ini bikin melongo
- Cinta Laura & Najwa Shihab komitmen lawan pelecehan seksual, 200 orang ikut turun tangan
- Dulu pindah-pindah kontrakan, ini 9 potret rumah baru Talitha Curtis yang sederhana tapi nyaman
- Punya rumah mewah nggak tau biaya listrik, 11 potret hunian Diah Permatasari bernuansa serba putih
- Luarnya sederhana berdinding kayu, 9 potret rumah panggung di tengah empang ini dalamnya bikin mupeng
- Luarnya mirip bilik di tengah empang, 9 potret rumah panggung antisombong bikin serasa tinggal di vila
- Dulu gelap dan tampak angker, 7 potret kamar mandi direnovasi jadi mewah dan luas ini bikin pangling
- Tampilan luarnya menipu, 9 potret isian rumah batako ini minimalis dan cocok buat keluarga kecil