Brilio.net - Terkadang dalam hidup kamu pasti pernah mengalami hal-hal yang harus membuatmu untuk bersabar ketika menyelesaikannya. Seperti ada anak kecil yang tak sengaja memecahkan kaca rumah dengan bola, atau ternyata tembok rumahmu penuh dengan coretan karena ulang iseng orang yang tidak bertanggungjawab. Ketika menghadapi hal seperti itu tidak semuanya bisa diselesaikan dengan amarah, tetapi kamu juga perlu kesabaran.

Ada banyak cara untuk mengingatkan diri agar bisa lebih bersabar, salah satunya dengan kata-kata sabar untuk diri sendiri yang bisa kamu terapkan dalam kehidupan sehari-hari. Kata-kata sabar untuk diri sendiri bukan hanya sekadar rangkaian kata saja, namun merupakan wadah dan pengingat agar bisa menyikapi suatu hal dengan lebih bijak dan tidak impulsif.

Agar kamu tidak penasaran dan bisa lebih bersabar dalam menghadapi sesuatu yang membuatmu kesal, kali ini brilio.net telah merangkum dari berbagai sumber kata-kata sabar untuk diri sendiri yang bisa kamu pakai. Berikut 100 kata-kata sabar untuk diri sendiri, penuh keikhlasan dan cocok untuk mengontrol emosi, Selasa (7/5).

Kata-kata sabar untuk diri sendiri menyentuh hati.

Kata-kata sabar untuk diri sendiri  Freepik

foto: freepik.com

1. "Kesabaran adalah kunci kesuksesan."

2. "Tiada kesulitan yang tak ada jalan keluarnya."

3. "Teruslah berjalan, langkah demi langkah."

4. "Setiap hari adalah peluang baru."

5. "Rintangan hanyalah ujian untuk kekuatanmu."

6. "Sabarlah, karena waktu adalah penyembuh."

7. "Bersyukur atas proses, bukan hanya hasilnya."

8. "Saat kita sabar, segalanya menjadi lebih mudah."

9. "Tetap tegar di saat badai datang."

10. "Jangan menyerah sebelum mencapai garis finish."

11. "Percayalah, usahamu akan membuahkan hasil."

12. "Kuatkan hatimu, jangan biarkan keputusasaan menghampiri."

13. "Hari ini mungkin berat, tetapi besok pasti lebih baik."

14. "Saat kita sabar, hati menjadi lebih kuat."

15. "Bersabarlah, karena terbaik selalu datang di waktu yang tepat."

16. "Kamu lebih kuat daripada yang kamu kira."

17. "Dalam kesabaran, ada keajaiban yang tersembunyi."

18. "Rasa sakit hanya sementara, tetapi keberanian akan abadi."

19. "Setiap langkahmu adalah investasi untuk masa depanmu."

20. "Kegigihanmu akan mengubah segalanya."

21. "Jangan terlalu keras pada dirimu sendiri."

22. "Biarkan waktu membawamu menuju tempat yang lebih baik."

23. "Jangan menyerah, dunia menanti karya hebatmu."

24. "Kesabaranmu adalah titik awalmu menuju kejayaan."

25. "Dalam kesabaran, ada kekuatan yang tak terbatas."