Brilio.net - Rambut merupakan bagian penting dari penampilan seseorang baik laki-laki dan perempuan. Sebab rambut dapat menunjang penampilan menjadi lebih menarik. Terkadang mimpi tentang rambut sering menghampiri siapa saja. Mungkin kamu salah satunya. Mimpi atau bunga tidur tentang potong rambut menurut psikologi memiliki berbagai perspektif.
Meski hanya bermimpi potong rambut namun tak bisa diremehkan. Arti mimpi potong rambut memiliki maknanya tersendiri terlebih menurut psikologi bisa jadi gambaran emosional kamu. Namun secara umum, mimpi potong rambut dapat melambangkan perubahan atau transformasi yang akan terjadi dalam hidup kamu.
Potongan rambut yang baru bisa mengindikasikan kamu yang ingin memulai kembali dan meninggalkan masa lalu yang buruk atau menyegarkan tampilan mereka agar lebih cocok dengan perubahan sosial atau profesional. Berikut arti mimpi potong rambut menurut psikologi, yang dirangkum dari berbagai sumber, Jumat (28/4).
Recommended By Editor
- 7 Ide menu makan siang ala rumahan, lezat, tidak bikin bosan dan mudah dibuat
- 9 Arti mimpi bertemu orang yang sudah meninggal hidup kembali, bisa jadi isyarat kemalangan
- 9 Resep makanan tradisional Indonesia, enak, sederhana, dan mudah dibuat di rumah
- 15 Arti mimpi suami selingkuh dengan mantannya menurut psikologi, isyarat keraguan pada pasangan
- 10 Resep masakan Jepang yang enak dan mudah dibuat di rumah
- 15 Arti mimpi pacar selingkuh dengan sahabat, punya makna tak terduga dalam hubungan asmara
- 15 Arti mimpi hamil padahal belum menikah, bisa jadi adanya hubungan baru
- 20 Mimpi melahirkan anak perempuan menurut Islam dan primbon Jawa, tersirat makna mendalam
- 15 Arti mimpi tsunami tapi selamat, punya ragam makna mendalam