Fungsi majas personifikasi.

25 Contoh gaya bahasa personifikasi  2022 ber

foto: pixabay.com

Majas personifikasi memiliki beberapa fungsi di antaranya :

1. Menciptakan kesan imajinatif para pembaca saat membacanya. Membayangkan suasana sampai perasaan subjek yang ada dalam karya sastra tersebut.
2. Memperindah susunan kalimat agar tidak terkesan terlalu baku.
3. Memberi efek dan menggambarkan suasana berdasarkan pada susunan kata yang indah dengan sesuai keinginan penulis kepada para pembacanya.
4. Memudahkan pembaca dalam memahami suasana dan emosi yang dirasakan oleh tokoh atau subjek pada suatu karya sastra tersebut.