Brilio.net - Kamu pasti sudah dengar, kan? PPN bakal naik jadi 12%, dan itu artinya harga barang di mall bisa makin melambung tinggi! Menurut Asosiasi Pengusaha Pusat Belanja Indonesia (APPBI), kebijakan ini bisa bikin daya beli masyarakat, terutama kelas menengah bawah, makin tertekan.
Ketua APPBI, Alphonzus Widjaja, bahkan menyampaikan kalau kebijakan ini jadi tantangan besar, apalagi buat yang sudah struggling soal keuangan. Meskipun rencana kenaikan baru akan berlaku 1 Januari 2025, sudah banyak yang berharap pemerintah memberi solusi agar daya beli nggak makin jeblok.
Nah, sekarang balik ke kamu! Gimana caramu bertahan kalau cuma bisa window shopping di tengah harga-harga yang makin mahal? Yuk, ikutan kuis ini dan temukan seberapa kuat kamu menghadapi godaan belanja!
Recommended By Editor
- [KUIS] Sebaik apa hatimu jika hidup dalam negeri dongeng Putri Disney? Kenali sisi lain karaktermu
- [KUIS] PPN naik 12 persen? Cari tahu makanan nyeleneh ala resto apa yang bisa kamu buat di rumah
- 9 Momen akad nikah Angela Perkasa putri Andika Perkasa dan Hafiz Akbar, nominal maskawinnya fantastis
- Pesona Bernadya manggung berhijab di Aceh ini tuai pujian, sempat viral
- 12 Tahun jalani backstreet karena beda suku, ini 9 potret Cherly ex Cherrybelle & suami saat pacaran
- Tiga tahun lalu viral dihujat karena mirip Warkop DKI, intip 7 potret terbaru Warkopi