Brilio.net - Usia boleh saja bertambah, tapi apakah mental juga ikut dewasa? Kadang, tanpa sadar, kebiasaan atau cara berpikir masih seperti anak kecil, meski usia sudah matang. Hal ini wajar kok, karena setiap orang punya proses tumbuh yang berbeda. Nah, kalau penasaran seberapa dewasa mentalmu, jawab kuis ini! Siapa tahu ada sisi anak kecil yang masih tersisa, atau justru kamu sudah matang secara mental.