Brilio.net - Membuat ruangan menjadi lebih indah dapat dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya memilih pola lantai yang indah. Caranya bisa memilih pola tekel, marmer, atau keramik sesuai selera.
Namun ada juga terobosan baru membuat lantai terlihat indah dengan lukisan 3D. Caranya bisa langsung mengecat lantai atau menggunakan teknik 3D epoxy floor yakni menempeli lantai dengan wallpaper sesuai selera. Berikut hasil lantai 3D dilansir brilio.net dari berbagai sumber, Kamis (7/12).
1. Lantai ini seolah seperti kolam dengan air ada ikan parinya.
2. Seluruh ruangan tampak terisi air. Tenang saja, air tersebut hanyalah pola lantai.
foto: Pinterest/@Alessandro Monte
3. Berasa duduk di air terjun ya.
4. Seolah-olah ada lubang di lantai ini.
5. Lantai ruangan ini disulap seperti kolam penuh ikan.
6. Wah berasa tidur di atas awan ya.
7. Lantai ini seperti tanah sungguhan.
foto: Pinterest/@Vasya Bubyakin
8. Kamar mandi ini lantainya seperti tepian pantai. Adem lihatnya.
9. Lantai ruang tamu disulap seperti kolam buaya.
10. Lantai ruangan ini mirip sketsa dari pensil ya.
foto: Twitter/@DestroyingClips
Recommended By Editor
- 10 Rumah ini terletak di tempat tak terduga, kok bisa ya?
- Hanya berukuran 30 m persegi, desain rumah mungil ini bikin melongo
- 10 Rumah ini punya panel surya, bisa dicontoh buat hemat energi
- Berbentuk unik, 10 penampakan rumah kontainer ini juga 'hemat listrik'
- Direnovasi selama 1,5 tahun, perubahan rumah ini mengagumkan