Brilio.net - Film-film Disney nggak cuma banyak penggemar, tapi juga menjadi inspirasi. Nggak heran kalau anak-anak kecil, khususnya perempuan memiliki tokoh idola, seperti para princessnya.
Tema Princess Disney memang identik dengan anak perempuan. Nah, buat kamu yang sedang mencari ide kamar untuk adik perempuan atau anak berikut brilio.net akan bagikan 15 inspirasi kamar bertema Disney, seperti dihimpun dari berbagai sumber, Jumat (13/1).
1. Cocok buat anak kembar nih.
2. Nah, mana idolamu?
3. Paduan Pink dan orange manis banget.
4. Salah fokus ke TVnya, Pink juga lho.
5. Kalau ini sih bisa ditempati sampai remaja.
6. Justru kelihatan elegan ya?
foto: sharkdash
7. Berasa berenang bareng mermaid.
8. Bikin betah banget deh.
9. Dingin juga nggak ya?
10. Seperti bobok di kastil.
11. Aw, lucu!
12. Simpel banget nih.
13. Segar banget warnanya.
14. Bisa buat arena bermain juga.
15. Main bareng Mickey dan kawan-kawan.
Recommended By Editor
- 13 Ide kamar bernuansa kapal bajak laut, serasa bertualang beneran
- Ini isi kamar dari 20 orang di berbagai dunia saat difoto dari atas
- 15 Desain kamar warna pastel ini tak cuma kalem tapi juga bikin tenang
- 10 Desain wallpaper kamar si kecil ini bisa sekaligus untuk belajar
- Unik, 15 plafon 3D ini bikin betah tiduran memandangi langit-langit