Brilio.net - Kamu pernah nggak sih kamu penasaran sama sesuatu yang pernah kamu temukan di sekitarmu. Entah itu sebuah pohon, hewan, atau bangunan menjulang yang bikin terpana saat melihatnya.

Untuk mengobati rasa penasaranmu, kamu mencoba mencari tahu sesuatu yang kamu temukan. Bisa jadi rasa penasaranmu terobati dengan berhasil mengetahuinya. Tapi, apa jadinya jika sesuatu yang kamu cari tahu itu berujung kepada hal yang sama sekali tidak kamu sangka? Serem banget deh.

Nah, berikut ini seorang vlogger di YouTube telah menelusuri sebuah rumah yang mengundang rasa penasaran. Dari depan, rumah itu tampak usang berdebu hingga banyak ditumbuhi rumput liar seolah tak terawat. Tanpa diduga di dalam rumahituada seorang penunggu. Demikian tujuh potretnya dilansir brilio.net dari kanal YouTube wekajournal, Minggu (9/4).