Brilio.net - Salmafina Sunan memang sudah nggak asing lagi di kalangan anak muda milenial. Pasalnya, putri pengacara Sunan Kalijaga ini terkenal sebagai selebgram hits yang digemari oleh banyak orang. Cewek yang satu ini juga salah satu teman Awkarin dan Sarah Gibson.

Salmafina sempat melejit namanya karena pernikahannya dengan Taqy Malik menjadi perbincangan warganet. Kendati demikian, tak lama, pasangan muda tersebut akhirnya memutuskan untuk bercerai.

Di usia masih muda, Salmafina Sunan ternyata juga memiliki beragam usaha yang dirintisnya. Mulai dari bisnis busana, bisnis minuman kemasan hingga bisnis scarf. Dirinya pun dikenal sebagai selebriti yang kerap tampil glamor dan modis banget. Salma juga kerap berbelanja dan membeli berbagai barang bermerek.

Dengan kesuksesannya merintis usaha dan menjadi selebgram hits yang kerap menerima endorse, membuat kehidupan Salmafina serba berkecukupan. Dirinya bahkan memiliki berbagai koleksi tas dari banyak merek ternama yang harganya fantastis lho. Bahkan, harga koleksi tas Salmafina ini mencapai ratusan juta rupiah.

Penasaran dengan koleksi tas mewah Salmafina? Yuk kita simak deretan tas mewahnya seperti dilansir brilio.net dari berbagai sumber, Minggu (24/2).

1. Tas merek Chanel So black Chevron yang harganya USD 6.700 atau sekitar Rp 95,3 juta.

salmafina tas mahal  2019 berbagai sumber

foto: Instagram/@salmafina.fashion

2. Koleksi tas Salmafina dari Hermes Constance Epsom 24 harganya USD 17.500 atau setara Rp 248,5 juta.

salmafina tas mahal  2019 berbagai sumber

foto: Instagram/@salmafina.fashion

3. Tas Givenchy Bow Cut Mini Cross-body yang harganya USD 2.150 atau Rp 30,4 juta.

salmafina tas mahal  2019 berbagai sumber foto: Instagram/@salmafina.fashion

4. Tas Dior Lady Dior Channage two-way tote yang harganya USD 3.450 atau sekitar Rp 49 juta.

salmafina tas mahal  2019 berbagai sumber

foto: Instagram/@salmafina.fashion

5. Salmafina juga memiliki tas Dior Diorismo yang harganya USD 4.409 atau setara Rp 63,6 juta.

salmafina tas mahal  2019 berbagai sumber

foto: Instagram/@salmafina.fashion

6. Tas Bottega Veneta Lambskin Large Cabat yang harganya USD 8.200 atau Rp 118 juta.

salmafina tas mahal  2019 berbagai sumber

foto: Instagram/@salmafina.fashion

7. Hermes Kelly Bag milik Salmafina ini harganya USD 24.750 atau setara Rp 357,8 juta.

salmafina tas mahal  2019 berbagai sumber

foto: Instagram/@salmafina.fashion

8. Masih dari merek Hermes, tas Lindy 34 milik Salmafina ini harganya USD 8.250 atau setara Rp 119,2 juta.

salmafina tas mahal  2019 berbagai sumber

foto: Instagram/@salmafina.fashion

9. Koleksi tas Hermes lainnya milik Salmafina. Hermes Brikin Rose Tyrien ini harganya USD 21.800 atau Rp 319 juta.

salmafina tas mahal  2019 berbagai sumber

foto: Instagram/@salmafina.fashion

10. Tas Lady Dior Metallic yang harganya Rp 54,8 juta.

salmafina tas mahal  2019 berbagai sumber

foto: Instagram/@salmafina.fashion