Brilio.net - Buat kamu penggemar K-Pop pasti udah nggak asing dengan girlband legendaris seperti Girls' Generation, KARA, 2NE1, f(X), SISTAR dan masih banyak lagi. Nah semakin berjalannya waktu, tentunya semakin banyak grup cewek bermunculan menghiasi dunia musik Negeri Ginseng. Mereka pun muncul menjadi bibit-bibit baru dengan debut di grup idol.

Di usia belasan tersebut, idol-idol belia ini sudah disibukkan dengan kehidupan mereka sebagai seorang entertainer. Latihan vokal hingga dance, tampil di acara musik hingga variety show sudah menjadi bagian dari keseharian mereka. Di usia belia itu pula mereka harus mampu bersaing di industri K-Pop yang terkenal sangat ketat. Wah siapa aja sih, idol cantik ini? Yuk simak di bawah ini 10 anggota girlband K-Pop yang masih berusia belasan, seperti dikutip dari berbagai sumber, Jumat (5/5).

1. Tzuyu "TWICE", 17 tahun (14 Juni 1999)

 girlgrup usia belasan  2017 brilio.net

foto: kpopfans.net


2. Kang Mi-na "Gugudan", 17 tahun (4 Desember 1999)

 girlgrup usia belasan  2017 brilio.net

foto: asiachan


3. Jeon So-mi, 16 tahun (9 Maret, 2001)

 girlgrup usia belasan  2017 brilio.net

foto: heartxbabe


4. SinB "GFriend", 18 tahun (3 Juni, 1998)

 girlgrup usia belasan  2017 brilio.net

foto: koreaboo


5. Dahyun "TWICE", 18 tahun (28 Mei 1998)

 girlgrup usia belasan  2017 brilio.net

foto: fydahyun


6. Kyla Massie "Pristin", 15 tahun (27 Desember 2001)

 girlgrup usia belasan  2017 brilio.net

foto: naver-dispatch


7. Park Si-yeon "Pristin", 16 tahun (14 November 2000)

 girlgrup usia belasan  2017 brilio.net

foto: koreaboo


8. Umji "GFriend", 18 tahun (19 Agustus 1998)

 girlgrup usia belasan  2017 brilio.net

foto: OneHallyu


9. Choi Yoo-jung, 17 tahun (12 November 1999)

 girlgrup usia belasan  2017 brilio.net

foto: koreaboo


10. Eunchae "DIA", 17 tahum (26 Mei 1999)

 girlgrup usia belasan  2017 brilio.net

foto: OneHallyu

Gimana nih, di antara kesepuluh idol cewek di atas, ada favoritmu nggak nih?