Brilio.net - Sosok penyanyi Sherina Munaf tentu sudah tak asing bagi kita. Mantan artis cilik yang populer dalam film Petualangan Sherina itu kini telah beranjak dewasa.

Seperti diketahui, Sherina merupakan putri dari Triawan Munaf. Sang ayah saat ini menjabat sebagai Kepala Badan Ekonomi Kreatif Indonesia atau Bekraf. Sebagai seleb yang terkenal, tak jarang keluarga Sherina juga ikut disorot media, seperti halnya dua saudara perempuannya.

Namun, sosok ibunda Sherina tampaknya tak begitu populer. Di tengah popularitas putrinya, perempuan bernama Luki Ariani tersebut ternyata jarang diekspos oleh media.

Penasaran dengan sosoknya? Berikut 12 pesona Luki Ariani, ibunda Sherina yang jarang terekspos dihimpun brilio.net dari akun Instagram @lukiariani, Rabu (17/7).

1. Luki Ariani ternyata seorang guru matematika di sebuah yayasan bernama Humanisti.

luki ariani © 2019 brilio.net

2. Sebagai istri pejabat, Luki Ariani kerap tampil dengan busana yang elegan.

luki ariani © 2019 brilio.net

3. Meski telah berumur, Luki Ariani tetap terlihat awet muda.

luki ariani © 2019 brilio.net

4. Momen Luki Ariani bersama dua putrinya yang telah beranjak dewasa.

luki ariani © 2019 brilio.net

5. Darah seni sepertinya mengalir di keluarga Sherina. Sang ibu juga memiliki kemampuan menari tradisional.

luki ariani © 2019 brilio.net

6. Luki Ariani ternyata seorang instruktur aquarobics.

luki ariani © 2019 brilio.net

7. Luki Ariani ketika menghadiri sebuah acara bersama sang suami, Triawan Munaf.

luki ariani © 2019 brilio.net

8. Meski telah beranak tiga, pesona Luki Ariani tetap terpancar.

luki ariani © 2019 brilio.net

9. Sebagai istri pejabat, ia sering mendampingi suami di sejumlah kegiatan kenegaraan.

luki ariani © 2019 brilio.net

10. Potret Luki Ariani bersama keluarganya yang terkenal sangat harmonis.

luki ariani © 2019 brilio.net 11. Luki Ariani pun sering bertemu dengan para tokoh nasional.

luki ariani © 2019 brilio.net

12. Luki Ariani selalu memberikan dukungan penuh pada suaminya sebagai Kepala Bekraf. 

luki ariani © 2019 brilio.net