Brilio.net - Kepergian orang tersayang membawa duka yang mendalam bagi pasangan dan juga orang terkdekat. Hal itu pula yang dirasakan oleh Mutia Ayu yang harus menerima kenyataan kehilangan sang suami Glenn Fredly untuk selama-lamanya.

Rasa sedih mendalam tentu sangat dirasakan oleh perempuan 25 tahun itu. Setelah empat bulan berlalu, Mutia sudah mencoba untuk tegar dan ikhlas menerima kenyataan pahit tersebut. Hal itu terlihat dari beberapa unggahannya di akun Instagram pribadinya.

Kini, Mutia sudah mulai aktif menjalani aktivitas seperti biasanya. Setelah kepergian Glenn, Mutia banyak menghabiskan waktunya bersama sang putri, Gewa Atlana Syamayim Latuihamallo

Dilansir brilio.net dari akun Iinstagram pribadinya @mutia_ayuu, berikut potret aktivitas Mutia usai kepergian Glenn Fredly, Senin (7/9).

1. Beberapa bulan setelah kepergian Glenn, Mutia sudah mulai aktif di sosial media, meskipun dalam unggahannya itu ia selalu memposting kerinduannya dengan sang suami.

Aktivitas mutia ayu  2020 brilio.net

2. Mutia juga banyak menerima endors dari berbagai produk pakaian dan makeup.

Aktivitas mutia ayu  2020 brilio.net

3. Perempuan kelahiran Ujung Genteng itu juga mulai kembali aktif di YouTube dengan membuat konten tentang tutorial makeup.

Aktivitas mutia ayu  2020 brilio.net

4. Ia juga kerap menghabiskan waktu luang untuk membaca buku favoritnya.

Aktivitas mutia ayu  2020 brilio.net

5. Kini Mutia lebih fokus dalam mengasuh sang buah hati.

Aktivitas mutia ayu  2020 brilio.net

6. Tak jarang ia selalu mengajak sang anak berkeliling di area komplek rumahnya.

Aktivitas mutia ayu  2020 brilio.net

7. Mutia juga kembali tekuni dunia musik dengan terlibat dalam sebuah kolaborasi dengan Bakuucakar membawakan lagu berjudul Berangkat Dari Sebuah Lagu.

Aktivitas mutia ayu  2020 brilio.net

8. Ia juga sempat berkolaborasi dengan beberapa musisi salah satunya adalah Yura Yunita.

Aktivitas mutia ayu  2020 brilio.net

9. Mengisi waktu luang selama pandemi, Mutia juga menghabiskan waktu untuk bercocok tanam.

Aktivitas mutia ayu  2020 brilio.net

10. Ini momen Mutia saat mengajak anak bermain piano. Seru yah!

Aktivitas mutia ayu  2020 brilio.net