Brilio.net - Ammar Zoni kini tengah menikmati masa-masa membahagiakan sebagai seorang ayah. Sang istri, Irish Bella melahirkan putra mereka bernama Air Rumi Akbar 1453 pada 18 September 2020 lalu. Kehidupan rumah tangga Ammar Zoni dan Irish Bella yang penuh kebahagiaan ini pun kerap dibagikan lewat channel YouTube Aish TV.

Namun jauh sebelum menikah, Ammar Zoni sudah dikenal sebagai aktor ternama Tanah Air. Kiprahnya di dunia hiburan telah mendulang kesuksesan. Sejumlah judul sinetron berhasil ia bintangi dengan baik. Pesona serta kemampuan aktingnya semakin membuat Ammar memiliki banyak penggemar.

Semua pencapaiannya pun sudah melalui perjalanan karier yang panjang. Lewat postingan foto lawas, Ammar Zoni kerap menceritakan momen-momen berkesan dalam hidupnya. Bahkan tak banyak yang tahu bahwa Ammar Zoni dahulu merupakan atlet silat.

Nah, berikut sepuluh potret lawas Ammar Zoni yang curi perhatian, seperti dihimpun brilio.net dari Instagram @ammarzoni pada Jumat (20/11).

1. Di usia yang masih sangat belia, Ammar Zoni sudah telah kehilangan sang ibu yang terlebih dulu meninggal dunia. Namun Ammar Zoni bersyukur masih memiliki foto lawas yang memperlihatkan kebersamaan keluarganya.

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian  2020 brilio.net Instagram

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian
2020 brilio.net Instagram/@ammarzoni

2. Ini potret lawas saat Ammar Zoni kecil berenang ditemani ibunya.

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian  2020 brilio.net Instagram

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian
2020 brilio.net Instagram/@ammarzoni

3. Dalam postingan lain, potret masa kecil Ammar Zoni yang diambil pada tahun 1996 ini juga sukses bikin warganet gemas.

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian  2020 brilio.net Instagram

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian
2020 brilio.net Instagram/@ammarzoni

4. Begini gaya Ammar Zoni saat berpose di depan kamera.

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian  2020 brilio.net Instagram

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian
2020 brilio.net Instagram/@ammarzoni

5. Terungkap bahwa Ammar Zoni pernah menjadi atlet silat. Ia bahkan pernah berpartisipasi dalam Festival Silat Internasional.

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian  2020 brilio.net Instagram

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian
2020 brilio.net Instagram/@ammarzoni

6. Tahun 2011, ia pun mengikuti finalis top Guest majalah remaja.

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian  2020 brilio.net Instagram

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian
2020 brilio.net Instagram/@ammarzoni

7. Usai berpartisipasi sebagai model, Ammar kemudian mencoba peruntungan di dunia seni peran.

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian  2020 brilio.net Instagram

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian
2020 brilio.net Instagram/@ammarzoni

8. Namanya kian tenar setelah membintangi sinetron 7 Manusia Harimau. Ia pun dilantik menjadi anggota PARSI (Persatuan Artis Sinetron Indonesia).

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian  2020 brilio.net Instagram

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian
2020 brilio.net Instagram/@ammarzoni

9. Dalam proyek sinetron lain, Ammar mulai dekat dengan lawan mainnya yakni Irish Bella.

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian  2020 brilio.net Instagram

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian
2020 brilio.net Instagram/@ammarzoni

10. Kini keduanya sudah menjadi pasangan suami istri dan sudah dianugerahi seorang putra.

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian  2020 brilio.net Instagram

potret lawas Ammar Zoni curi perhatian
2020 brilio.net Instagram/@ammarzoni