Brilio.net - Dulu drama-drama dari negara lain sering menghiasi layar kaca TV nasional Indonesia. Drama Taiwan menjadi salah satu dari sekian banyak drama luar negara yang menjadi hiburan masyarakat Indonesia. Salah satu drama Taiwan yang terkenal di Indonesia ialah Twins.

Drama ini bercerita mengenai dua anak kembar Zhuang Fei dan Xiao Feng yang terpisah sejak lahir. Drama dengan total 40 episode ini pemain utamanya diperankan oleh artis cantik Penny Lin. Setelah 18 tahun berlalu sejak drama tersebut tayang, kini Penny Lin mengalami banyak perubahan.

Memasuki usia yang ke-42 pada tahun ini, Penny Lin pun kian menawan. Seakan tak pernah menua, Penny Lin masih terlihat cantik dan fit. Dalam kesehariannya, Penny Lin pun terlihat stylish dengan pakaian pilihannya. Tak jarang penampilannya bak anak remaja.

Penasaran bagaimana potret terbaru Penny Lin pemeran drama Twins? Berikut brilio.net telah merangkum deretan potretnya dari Instagram pribadi @penny_lin67, Rabu (2/6).

1. Penny Lin merupakan pemeran utama drama Taiwan bertajuk Twins.

Potret terbaru Penny Lin pemain drama 'Twins'  Instagram/@penny_lin67

foto: Instagram/@penny_lin67

2. Setelah 18 tahun berlalu sejak drama tersebut tayang, begini potret terbaru Penny Lin.

Potret terbaru Penny Lin pemain drama 'Twins'  Instagram/@penny_lin67

foto: Instagram/@penny_lin67

3. Artis cantik asal Taiwan ini kelahiran 7 Juni 1978.

Potret terbaru Penny Lin pemain drama 'Twins'  Instagram/@penny_lin67

foto: Instagram/@penny_lin67

4. Memasuki usia ke-42 tahun, penampilan Penny Lin pun kian menawan.

Potret terbaru Penny Lin pemain drama 'Twins'  Instagram/@penny_lin67

foto: Instagram/@penny_lin67

5. Begini penampilan Penny Lin tanpa makeup, cantik natural.

Potret terbaru Penny Lin pemain drama 'Twins'  Instagram/@penny_lin67

foto: Instagram/@penny_lin67

6. Sudah memasuki usia kepala empat, penampilan Penny Lin stylish bak anak remaja.

Potret terbaru Penny Lin pemain drama 'Twins'  Instagram/@penny_lin67

foto: Instagram/@penny_lin67

7. Penny Lin kerap membagikan potret dirinya melalui akun Instagram pribadi.

Potret terbaru Penny Lin pemain drama 'Twins'  Instagram/@penny_lin67

foto: Instagram/@penny_lin67

8. Penampilan Penny Lin menggunakan bandana seperti ini membuat para penggemarnya tidak percaya bahwa sang artis sudah memasuki usia 42 tahun.

Potret terbaru Penny Lin pemain drama 'Twins'  Instagram/@penny_lin67

foto: Instagram/@penny_lin67

9. Untuk menjaga tubuhnya selalu fit, Penny Lin rutin berolahraga.

Potret terbaru Penny Lin pemain drama 'Twins'  Instagram/@penny_lin67

foto: Instagram/@penny_lin67

10. Pantas saja jika Penny Lin memiliki body goals.

Potret terbaru Penny Lin pemain drama 'Twins'  Instagram/@penny_lin67

foto: Instagram/@penny_lin67