Brilio.net - Nama Tantri Syalindri Ichlasari atau lebih dikenal Tantri Kotak, tentu tak asing bagi para pencinta musik. Ia merintis kariernya di industri musik Tanah Air lewat pemilihan anak band. Kini ngeband bersama Chua dan Cella, popularitasnya pun semakin meningkat.

Istri Arda Naff ini juga aktif di media sosial. Tak hanya membagikan momen kesehariannya bersama keluarga, Tantri juga tak segan membagikan potret lawasnya untuk bernostalgia.

Tak jarang potret-potretnya yang dibagikan pun berhasil mencuri perhatian warganet. Sebab, terlihat transformasi atau perubahannya dari kecil hingga saat ini. Seperti diketahui kini Tantri telah memutuskan untuk berhijab. Nah, baru-baru ini ia mengunggah potret masa remajanya, yang tampak begitu polos.

Nah, bagaimana transformasi Tantri dari kecil hingga kini? Dilansir brilio.net dari akun Instagram @tantrisyalindri, Kamis (18/2), ini sepuluh penampilannya yang terlihat manglingi.

1. Begini potret lawas Tantri sewaktu masih kecil. Penyanyi bersuara khas ini tampak begitu menggemaskan.

Transformasi Tantri kotak dari kecil Instagram  2021 brilio.net

Transformasi Tantri kotak dari kecil
Instagram 2021 brilio.net/@tantrisyalindri



2. Wanita berusia 31 tahun ini juga membagikan potret saat merayakan ulang tahunnya ke-6.

Transformasi Tantri kotak dari kecil Instagram  2021 brilio.net

Transformasi Tantri kotak dari kecil
Instagram 2021 brilio.net/@tantrisyalindri



3. Saat SMP dia tergabung dalam grup band bernama Athena. Gayanya metal abis nih!

Transformasi Tantri kotak dari kecil Instagram  2021 brilio.net

Transformasi Tantri kotak dari kecil
Instagram 2021 brilio.net/@tantrisyalindri



4. Bisa ditebak kira-kira yang mana potret Tantri semasa remaja ini?

Transformasi Tantri kotak dari kecil Instagram  2021 brilio.net

Transformasi Tantri kotak dari kecil
Instagram 2021 brilio.net/@tantrisyalindri



5. Potret Tantri saat dirinya duduk di bangku SMA. Foto dari buku kenangan SMA ini memperlihatkan penampilannya dengan gaya rambut sebahu.

Transformasi Tantri kotak dari kecil Instagram  2021 brilio.net

Transformasi Tantri kotak dari kecil
Instagram 2021 brilio.net/@tantrisyalindri



6. Penampilan Tantri saat memulai kariernya di Industri Musik Tanah Air. Gaya rambutnya ikonik banget ya!

Transformasi Tantri kotak dari kecil Instagram  2021 brilio.net

Transformasi Tantri kotak dari kecil
Instagram 2021 brilio.net/@tantrisyalindri



7. Dengan riasan natural, Tantri tampak begitu manis dan cantik.

Transformasi Tantri kotak dari kecil Instagram  2021 brilio.net

Transformasi Tantri kotak dari kecil
Instagram 2021 brilio.net/@tantrisyalindri



8. Sebagai anggota grup band yang terkenal, ia juga memiliki banyak fans. Kalau ini salah satu momen Tantri bertemu Kerabat Kotak, sebutan bagi fans Kotak.

Transformasi Tantri kotak dari kecil Instagram  2021 brilio.net

Transformasi Tantri kotak dari kecil
Instagram 2021 brilio.net/@tantrisyalindri



9. Sejak Maret 2018, istri Arda Naff tersebut memutuskan untuk berhijab setelah menunaikan ibadah umrah. Beda banget kan!

Transformasi Tantri kotak dari kecil Instagram  2021 brilio.net

Transformasi Tantri kotak dari kecil
Instagram 2021 brilio.net/@tantrisyalindri



10. Keputusannya untuk tampil tertutup tak membuat gayanya semakin memudar. Tantri tampil manis dan elegan dengan hijab.

Transformasi Tantri kotak dari kecil Instagram  2021 brilio.net

Transformasi Tantri kotak dari kecil
Instagram 2021 brilio.net/@tantrisyalindri