1. Mengawali karier di industri hiburan sejak kelas 4 SD, Egi John memutuskan untuk berhijrah dan hengkang dari layar kaca usai tak lagi bersama Marshanda. Tepatnya pada 2016.

egi john eks kekasih marshanda  berbagai sumber

egi john eks kekasih marshanda
Instagram/@mregijohn

2. Setelah memutuskan hijrah, penampilan Egi pun berubah. Dia kini tampil mengenakan busana koko dengan penutup kepala berupa peci haji.

egi john eks kekasih marshanda  berbagai sumber

egi john eks kekasih marshanda
Instagram/@mregijohn

3. Terkait kisah asmaranya, Egi John sudah menikah dengan mempersunting seorang wanita bercadar bernama Kamilia Yasmin pada 2017.

egi john eks kekasih marshanda  berbagai sumber

egi john eks kekasih marshanda
kapanlagi.com

4. Namun demikian, Egi John tak pernah lagi mengunggah kehidupannya usai menikah.

egi john eks kekasih marshanda  berbagai sumber

egi john eks kekasih marshanda
kapanlagi.com

5. Mengenai kariernya kini, pemilik nama lengkap Egi John Foreisythe banting setir jadi pedagang. Dia sempat membuka bisnis clothing bernama ABU.

egi john eks kekasih marshanda  berbagai sumber

egi john eks kekasih marshanda
Instagram/@aqiqahnurulhayat

6. Namun, usaha tersebut tak berlangsung lama. Saat diundang jadi bintang tamu di channel YouTube kasisolusi, Egi mengungkapkan kini dia menggantungkan hidupnya dengan mengelola bisnis kuliner.

egi john eks kekasih marshanda  berbagai sumber

egi john eks kekasih marshanda
YouTube/@kasisolusi