Brilio.net - Beberapa karakter dalam film animasi mengingatkan kita pada bintang Hollywood, terutama dari segi pengisi suara. Fakta itu bukan kebetulan. Karakter dalam film animasi rupanya memang didasarkan pada kepiawaian aktor sebagai kuncinya. Alasannya tak hanya jago berseni peran di depan kamera, tapi mereka juga memiliki artikulasi suara yang sesuai dengan karakter tersebut.
Lantas siapa saja sederet aktor dan aktris Hollywood yang berada di balik karakter film animasi populer? Ini 25 artis Hollywood yang piawai menghidupkan karakter animasi berkat suaranya, seperti brilio.net kutip dari Brightside, Minggu (2/10):
1. Angelina Jolie Master Tigress (Kung Fu Panda).
2. David Schwimmer Melman (Madagascar).
3. Justin Timberlake Prince Artie (Shrek the Third).
4. Hugh Jackman Roddy (Flushed Away).
5. Reese Witherspoon Susan Murphy (Monsters vs. Aliens).
6. Antonio Banderas Puss in Boots (Puss in Boots).
7. Will Ferrell Megamind (Megamind).
8. Eddie Murphy Donkey (Shrek).
9. Gary Oldman General Grawl (Planet 51).
10. Jackie Chan Master Monkey (Kung Fu Panda).
11. Tom Hanks Sheriff Woody (Toy Story).
12. Dustin Hoffman Master Shifu (Kung Fu Panda).
13. Brad Pitt Metro Man (Megamind).
14. Angelina Jolie Lola (Shark Tale).
15. Zach Braff Chicken Little (Chicken Little).
16. Kevin Hart Snowball (The Secret Life of Pets).
17. Rihanna - Tip (Home).
18. Will.i.am - Moto Moto (Madagascar: Escape 2 Africa).
19. Jack Black - Po (Kung Fu Panda).
20. Katty Perry - Smurfette (Smurf).
21. Will Smith - Oscar (Shark Tale).
22. Taylor Swift - Audrey (The Lorax).
23. Queen Latifah - Ellie (Ice Age Movies).
24. Pink - Gloria (Happy Feet 2).
25. Mandy Moore - Rapunzel (Tangled).
Recommended By Editor
- 10 Akun Instagram dengan followers terbanyak di dunia, ada idolamu?
- 8 Potret harmonisnya keluarga besar Dewi Lestari yang beda agama
- 10 Artis ini gagal menang pemilihan kepala daerah, tetap semangat ya
- 13 Foto cantik Nora Danish, seleb Malaysia teman Laudya Chintya Bella
- 7 Selebriti kondang ini pernah ketahuan mencuri foto orang lain