Brilio.net - Nama Mulan Jameela memang tak asing lagi di jagat hiburan Tanah Air. Namanya sukses mencuri perhatian publik saat bergabung bersama Maia Estianty dalam grup duo Ratu pada 2005 yang lalu.

Namun pada tahun 2007-an yang lalu, Mulan memutuskan untuk bergabung dalam Republik Cinta Management dan memilih untuk bersolo karier.

Di setiap kesempatan panggungnya, wanita 38 tahun ini memang selalu memikirkan penampilan. Makeup dan pakaian sudah menjadi hal utama yang membuatnya selalu percaya diri tampil di depan layar kaca.

Istri dari Ahmad Dhani ini dikenal sebagai salah satu selebriti yang selalu tampil memukau dan nyaris sempurna lho. Namun apa jadinya bila ia tampil tanpa balutan makeup yang tebal saat di rumah?

Yuk intip penampilan Mulan Jameela saat natural, yang brilio.net rangkum dari akun pribadinya @mulanjameela1, Selasa (13/3).

1. Cantiknya Mulan tanpa makeup, natural dan tak luntur pesonanya.

makeup tebal Mulan  2018 brilio.net

2. Penampilannya saat di rumah momong anak, alis sudah on.

makeup tebal Mulan  2018 brilio.net

3. Ini lho penampilan Mulan saat belum mandi, bikin kamu pangling nggak ya?

makeup tebal Mulan  2018 brilio.net

4. Walau tanpa makeup, Mulan tetap harus menggunakan softlens.

makeup tebal Mulan  2018 brilio.net

5. Banyak warganet yang memuji kecantikan Mulan tanpa makeup tebal, tetap memesona.

makeup tebal Mulan  2018 brilio.net

6. Meski usianya 38 tahun, wajah naturalnya seperti masih ABG ya.

makeup tebal Mulan  2018 brilio.net