Brilio.net - Artis dan penyanyi, Ariel Tatum juga aktif di media sosial. Artis 21 tahun ini kerap mengunggah tulisan romantis melalui akun Instagram @arieltatum. Kalimat tersebut berupa tulisan tangan yang di foto.

Di setiap kalimat romantis yang diunggah, selalu disertai tanggal dan tempat menulis. Maknanya pun dalam dan seperti ditujukan ke seseorang. Yuk simak kalimat romantis yang diunggah Ariel tatum dari waktu ke waktu dilansir brilio.net dari akun instagram @arieltatum, Rabu (22/11).

1. Ceritanya patah hati, tapi berharap akan mekar cinta yang lain. Wah bijaknya. Tulisan ini dibuat 4 Juli 2013 di Bali.

tulisan ariel tatum  instagram/ @arieltatum

2. Iri sama matahari yang mencium kulit seseorang yang dicinta. Semoga cepet jadi mataharinya ya. Tulisan ini dibuat 24 Februari 2017 di Yogyakarta.

tulisan ariel tatum  instagram/ @arieltatum

3. Sudah ada klik sejak pandangan pertama, duh makin penasaran siapa sih orangnya. Tulisan ini dibuat 28 Mei 2017 di Jakarta.

tulisan ariel tatum  instagram/ @arieltatum

4. Cinta semanis gula, bikin hati hiperaktif. Uh so swetnya. Tulisan ini dibuat 14 September 2017 di Jakarta.

tulisan ariel tatum  instagram/ @arieltatum

5. Bahkan sampai bagian dalam tubuh dan di dalam aliran darah, ada dia. Dalem banget cintanya. Tulisan ini dibuat 18 September 2017 di Jakarta.

tulisan ariel tatum  instagram/ @arieltatum

6. Memilih menemani doi dan selalu di sisinya, doinya siapa ya? Tulisan ini dibuat 18 Oktober 2017 di sisinya, hmm di mana ya.

tulisan ariel tatum  instagram/ @arieltatum

7. Setelah beberapa waktu berlalu pada 1 November 2017 Ariel Tatum membuat kalimat yang romantisnya melebihi kalimat unggahan sebelumnya. Bermakna tentang janji mencintai apapun keadaannya. Janji yang erat tuh.

tulisan ariel tatum  instagram/ @arieltatum

Begitulah kalimat curhat romantis yang diunggah Ariel Tatum dari kisah patah hati hingga janji mencintai sehidup semati.