Brilio.net - Pasangan Jennifer Bachdim dan Irfan Bachdim saat ini tinggal di Pulau Dewata, Bali. Sebagai warga Bali, Jennifer dan Irfan pun turut menghormati perayaan Hari Raya Nyepi di Bali pada Kamis (3/3).

Untuk menyambut momen Hari Raya Nyepi tersebut, Jennifer Bachdim dan keluarganya pun melakukan sesi pemotretan dengan menggunakan baju adat Bali. Jennifer, Irfan Bachdim, dan anak-anaknya tampak memesona berpose di depan kamera.

Penasaran bagaimana gaya pemotretan keluarga Jennifer Bachdim pakai baju Bali? Berikut brilio.net telah merangkumnya dari Instagram @jenniferbachdim, Kamis (3/3).

1. Jennifer Bachdim dan keluarga yang tinggal di Bali, menyambut momen Hari Raya Nyepi.

Gaya pemotretan keluarga Jennifer Bachdim pakai baju Bali  Instagram

foto: Instagram/@jenniferbachdim

2. Jennifer dan keluarga terlihat melakukan sesi pemotretan untuk menyambut Nyepi.

Gaya pemotretan keluarga Jennifer Bachdim pakai baju Bali  Instagram

foto: Instagram/@jenniferbachdim

3. Pada momen pemotretan kali ini keluarga Bachdim ini terlihat bergaya dengan baju adat Bali.

Gaya pemotretan keluarga Jennifer Bachdim pakai baju Bali  Instagram

foto: Instagram/@jenniferbachdim

4. Wanita berusia 34 tahun tersebut tampak anggun dengan kebaya berwarna ungu yang kembaran dengan putri sulungnya, Kiyomi.

Gaya pemotretan keluarga Jennifer Bachdim pakai baju Bali  Instagram

foto: Instagram/@jenniferbachdim

5. Sedangkan, Irfan Bachdim menggunakan baju safari bernuansa cokelat dan krem, senada dengan kedua putranya, Kenji dan Kiyoji.

Gaya pemotretan keluarga Jennifer Bachdim pakai baju Bali  Instagram

foto: Instagram/@jenniferbachdim

6. Keluarga selebriti ini terlihat bahagia bergaya di depan bangunan khas Bali.

Gaya pemotretan keluarga Jennifer Bachdim pakai baju Bali  Instagram

foto: Instagram/@jenniferbachdim

7. Bagaimana menurutmu gaya pemotretan keluarga Jennifer Bachdim ini? Kompak banget ya?

Gaya pemotretan keluarga Jennifer Bachdim pakai baju Bali  Instagram

foto: Instagram/@jenniferbachdim