1. Song Joong-ki memiliki kekasih baru usai lama menduda. Sosok perempuan yang berhasil meluluhkan hati aktor tersebut pun jadi sorotan.

Katy Louise Saunders kekasih Song Joong-ki  berbagai sumber

foto: imdb.com

2. Rupanya perempuan itu bernama Katy Louise Saunders. Katy dulunya adalah seorang artis asal Inggris yang sudah membintangi banyak film.

Katy Louise Saunders kekasih Song Joong-ki  berbagai sumber

foto: imdb.com

3. Katy lahir pada 21 Juli 1984 di London, Inggris. Usianya hanya terpaut setahun dengan Song Joong-ki yang lebih muda darinya.

Katy Louise Saunders kekasih Song Joong-ki  berbagai sumber

foto: imdb.com