Brilio.net - Belakangan ini, squad atau geng di kalangan selebriti sudah mulai menjadi tren baru yang menjamur. Banyaknya selebriti yang mulanya hanya berteman biasa, kemudian memiliki hobi dan kegemaran yang sama akhirnya membuat semakin dekat dan membentuk geng.

Rata-rata geng persahabatan selebriti memang terdiri dari wanita-wanita cantik. Namun tampaknya ini tak berlaku untuk geng persahabatan Kepompong milik Tommy Kurniawan. Ya, jalinan persahabatan ini terdiri dari aktor-aktor dan aktris ternama Tanah Air. Diantaranya Ibnu Jamil, Tommy Kurniawan, Reza Aditya, Dimas Seto, Lisya Nurrahmi, Ryana Dea, Dhini Aminarti. Helmi Al Hasni, Dhianty Jusuf dan Puandin Redi.

Bahkan beberapa waktu yang lalu geng Kepompong baru saja melakukan pemotretan dengan gaya formal dengan bajutan jas hitam. Sedangkan para istri menggunakan baju senada yaitu abu-abu. Kompak banget!

Bagi Tommy, Kepompong bukan hanyalah sekumpulan sahabat, namun Kepompong juga keluarga baginya. Daripada penasaran, yuk intip potret kekompakan geng Kepompong yang brilio.net lansir dari berbagai sumber, Rabu (9/5).

1. Ini dia perkumpulan pria-pria tampan di geng Kepompong.

kepompong tomy  2018 brilio.net

foto: Instagram/@fajarkristiono

2. Nggak cuma terdiri dari pria-pria tampan, geng Kepompong juga dilengkapi dengan wanita-wanita cantik bak bidadari.

kepompong tomy  2018 brilio.net

foto: Instagram/@fajarkristiono

3. Beberapa waktu yang lalu, geng Kepompong baru saja pemotretan dengan konsep formal. Kece kan?

kepompong tomy  2018 brilio.net

foto: Instagram/@fajarkristiono

4. Kedekatan mereka sudah dianggap seperti keluarga.

kepompong tomy  2018 brilio.net

foto: Instagram/@helmialhasni

5. Nggak kalah hits dari geng sosialita masa kini.

kepompong tomy  2018 brilio.net

foto: Instagram/@ibnujamilo

6. Pemotretan Kepompong pun sanggat elegan dengan gaya klasik.

kepompong tomy  2018 brilio.net

foto: Instagram/@ibnujamilo

7. Meski memiliki segudang kesibukan didunia hiburan, para selebriti-selebriti ini selalu menyempatkan diri untuk bertemu.

kepompong tomy  2018 brilio.net

foto: Instagram/@tommykurniawann