1. Titiek Soeharto tampak hadir di acara ngunduh mantu dan tasyakuran Kaesang-Erina Gudono yang digelar Minggu (11/12) di Pura Mangkunegaran, Solo.
foto: Instagram/@titieksoeharto
2. Lewat laman Instagram-nya, Titiek Soeharto mengungkapkan jika kehadirannya mewakili keluarga besar Presiden ke-2 Indonesia, yakni Soeharto.
foto: Instagram/@titieksoeharto
3. Pada momen tersebut, ia tampil anggun dengan kebaya biru, dipadu dengan kain jarik warna cokelat tua.
foto: Instagram/@titieksoeharto
4. Tak hanya berpose dengan Presiden Jokowi, Iriana, dan kedua pengantin baru, Titiek Soeharto sempat ngobrol santai dengan Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming.
foto: Instagram/@titieksoeharto
5. Tampil berfoto dengan Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati, pesona cantik Titiek Soeharto mencuri perhatian warganet. Banyak yang menyebut jika parasnya tampak awet muda.
foto: Instagram/@smindrawati
6. Lewat sejumlah unggahannya, Titiek Soeharto pun tampak memperlihatkan bahwa hubungan keluarga Pak Harto dengan Presiden Jokowi terjalin tali silaturahmi yang hangat.
foto: Instagram/@smindrawati
7. Begini momen kebersamaan Menteri Pertahanan, Prabowo Subianto bersama anak dan mantan istrinya. Dalam balutan adat Jawa, Titiek tampak tersenyum manis di depan kamera.
foto: Instagram/@prabowo
Recommended By Editor
- 8 Momen Titiek Soeharto dijemput gajah untuk sarapan, curi perhatian
- Prabowo ulang tahun ke-68, ini ucapan mesra Titiek Soeharto
- Titiek Soeharto ikut dalam aksi massa sidang putusan MK
- Prabowo beri ucapan selamat ultah ke Titiek Soeharto, didoakan netizen
- Beredar video Titiek semangati Prabowo jelang debat, ini ucapannya
- 14 Nostalgia romantisme masa muda Jokowi-Iriana & Prabowo-Titiek