2. Presenter TV.
foto: Instagram/@dewiperssik9
Memiliki pengalaman banyak tampil di atas panggung, mantan istri Syaiful Jamil juga dipercaya untuk memandu sebuah acara di televisi swasta. Ia tampil sebagai presenter Pagi-Pagi Ambyar. Tentunya dari bergabung dalam acara ini pundi-pundi kekayaan Dewi semakin banyak.
3. Endorsement.
foto: Instagram/@dewiperssik9
Menjadi seorang selebriti tentunya memiliki pengikut yang tidak sedikit di sosial media. Ia juga memiliki banyak penggemar. Hal yang sama terjadi pada Dewi Perssik.
Tentunya mudah bagi Depe untuk membuka endorsement di media sosialnya. Depe kerap terlihat memiliki banyak endorse dari beragam macam industri mulai dari kecantikan hingga makanan. Produk endose-nya pun beberapa diantaranya berasal dari brand ternama. Meski mengaku tak mematok harga endorsement, hasil dari promosi produk di media sosial ini tentu akan menambah pundi-pundi kekayaannya.
4. Bisnis restoran dan penginapan ala militer.
foto: Instagram/@dewiperssik9
Dewi Perssik membuka kafe dan penginapan bergaya ala militer yang diberi nama Basecamp Military Lifestyle. Berlokasi di kawasan Puncak Bogor, kafe ini dilengkapi fasilitas yang menakjubkan. Ada replika kapal selam yang melengkapi nuansa alam dari kafe.
Recommended By Editor
- Penampilannya bikin terpukau, 11 gaya Dewi Perssik di nikahan ponakan
- 10 Makanan dikonsumsi dan dihindari Dewi Perssik, cegah perut buncit
- Digugat cerai, ini 11 potret kenangan Dewi Perssik dengan Angga Wijaya
- Digugat cerai suami usai 5 tahun menikah, Dewi Perssik angkat bicara
- Ditanya anak foto saat lagi hamil, jawaban Dewi Perssik bikin haru
- 11 Potret rumah Dewi Perssik di kampung halaman Jember, musalanya luas