Brilio.net - Penyanyi cantik jebolan Indonesian Idol Junior 2018, Anneth Dellicia makin menunjukkan eksistensi di industri musik Tanah Air. Setelah menjadi pemenang di ajang pencarian bakat itu, dara 15 tahun tersebut meluncurkan beberapa single yang hits di kalangan pecinta musik.

Tak hanya memiliki suara emas, Anneth juga memiliki paras yang cantik. Tak heran bila ia kerap menjadi model pemotretan dari beberapa fotografer andal.

Dalam unggahan di media sosial pribadinya, Anneth terlihat melalukan pemotretan dengan berbagai tema dengan pesonanya yang memikat.

Berikut potret Anneth Dellicia lakukan pemotretan dengan berbagai tema seperti dilansir brilio.net dari berbagai sumber, Selasa (22/12).

1. Potret gadis kelahiran 2005 saat melalukan pemotretan dengan tema Natal. Berpose di samping pohon natal besar dengan kenakan gaun biru berbahan organza, Anneth begitu memesona.

Momen pemotretan Anneth Idol Junior  2020 brilio.net

foto: Instagram/@anneth.dlc

2. Tampilan Anneth dengan pemotretan tema pop art. Kenakan gaun penuh motif dan warna, dipadukan dengan sepatu boots warna hijau stabilo. Rambutnya dengan warna ungu terang.

Momen pemotretan Anneth Idol Junior  2020 brilio.net

foto: Instagram/@anneth.dlc

3. Potret cantik Anneth dengan kenakan busana lengan off shoulder. Ini pemotretan untuk single terbarunya berjudul Should I bersama Zara.

Momen pemotretan Anneth Idol Junior  2020 brilio.net

foto: Instagram/@anneth.dlc

4. Pesona Anneth begitu terpancar dengen kenakan lace dress berwarna putih. Model rambut dicepol membuat tampilannya lebih fresh.

Momen pemotretan Anneth Idol Junior  2020 brilio.net

foto: Instagram/@anneth.dlc

5. Cantiknya Anneth kenakan lace dress dengan motif bordir bunga dan model off shoulder. Rambut curly sambil memegang bunga, duh cantik banget.

Momen pemotretan Anneth Idol Junior  2020 brilio.net

foto: Instagram/@anneth.dlc

6. Anneth tampil anggun dengan dress ruffle yang membuat ia makin memesona. Rambut curly hitam dengan makeup flawless, gaya Anneth bikin susah berkedip.

Momen pemotretan Anneth Idol Junior  2020 brilio.net

foto: Instagram/@anneth.dlc

7. Bergaya ala Korean Style dengan warma rambut emas. Dalam pemotretan ini, meskipun Anneth bertabarakan dalam outfit yang dikenakan, namun ia terlihat begitu menawan.

Momen pemotretan Anneth Idol Junior  2020 brilio.net

foto: Instagram/@anneth.dlc

8. Tampil casual dengan dress berwarna hijau. Makeup natural bukti ia cantik alami.

Momen pemotretan Anneth Idol Junior  2020 brilio.net

foto: Instagram/@anneth.dlc