Brilio.net - Kabar pernikahan mantan penyanyi cilik Tegar Septian dengan istrinya Sarah Sheilka pada 21 Maret lalu sempat mencuri perhatian publik. Pasalnya, Tegar mempersunting sang kekasih di usia muda yakni 18 tahun. Tak lama setelah menikah, Tegar juga membawa kabar gembira bahwa sang istri tengah mengandung lho. Keduanya pun mengaku tak sabar menjadi orangtua baru.

Mengarungi biduk rumah tangga yang harmonis, Tegar dan Sarah sering menunjukkan kebersamaannya di media sosial. Sarah juga membuat channel YouTube dan mengunggah video-video kegiatan sehari-hari. Seperti misalnya momen dimana mereka berkumpul dengan keluarga.

Jika sebelumnya Tegar dan Sarah tinggal di Subang, kini pasangan muda ini memutuskan pindah di Garut. Di sana Tegar tampak membaur dengan keluarga sang istri dengan akrab. Sarah juga mengajak Tegar berkeliling dan menunjukkan sekolahnya dulu.

Penasaran seperti apa? Berikut momen Tegar dan Sarah usai pindah ke Garut seperti dilansir brilio.net dari YouTube SarahSheilka Channel pada Rabu (1/7).

1. Naik becak berkeliling Garut, kebersamaan Tegar dan Sarah ini romantis banget.

Tegar dan Sarah ke Garut  2020 brilio.net

foto: YouTube/ SarahSheilka Channel

2. Tegar juga menyempatkan untuk ke salon dan merapikan rambutnya.

Tegar dan Sarah ke Garut  2020 brilio.net

foto: YouTube/ SarahSheilka Channel

3. Terlihat puas dengan penampilan baru sang suami, Sarah tak sungkan memberikan pujian untuk Tegar.

Tegar dan Sarah ke Garut  2020 brilio.net

foto: YouTube/ SarahSheilka Channel

4. Sesampainya di rumah, ternyata ada salah seorang saudara Sarah yang berulang tahun.

Tegar dan Sarah ke Garut  2020 brilio.net

foto: YouTube/ SarahSheilka Channel

5. Kue ulang tahun ini juga dipersiapkan dan dibuat sendiri oleh tantenya Sarah lho.

Tegar dan Sarah ke Garut  2020 brilio.net

foto: YouTube/ SarahSheilka Channel

6. Saudara yang lain pun tampak duduk melingkar.

Tegar dan Sarah ke Garut  2020 brilio.net

foto: YouTube/ SarahSheilka Channel

7. Ini momen Tegar dibangunkan sang istri saat tidur di sofa.

Tegar dan Sarah ke Garut  2020 brilio.net

foto: YouTube/ SarahSheilka Channel

8. Sarah juga memperlihatkan sekolahnya dulu pada sang suami.

Tegar dan Sarah ke Garut  2020 brilio.net

foto: YouTube/ SarahSheilka Channel