Brilio.net - Nama Kevin Liliana makin dikenal publik secara luas sejak ia dinobatkan sebagai runner-up 1 pada kontes kecantikan Puteri Indonesia 2017. Semenjak itu pula, sorotan media kepada dirinya pun makin intens.

Dari pantauan brilio.net, beberapa waktu lalu Kevin sempat mengunggah foto dirinya yang mengenakan jilbab di Instagram. Melihat unggahan tersebut, warganet pun pun dibuat kaget. Sebab, selama ini Kevin memang sangat jarang tampil di publik dengan mengenakan jilbab.

Penasaran bagaimana gaya Kevin saat mengenakan jilbab? Berikut potret Kevin Liliana saat mengenakan kerudung, seperti dirangkum brilio.net dari akun Instagram @kevinlln, Rabu (30/5). Awas pangling!


1. Kombinasi pakaiannya menarik, nih. Pashmina merah polos ditambah dengan baju dengan corak etnik.

Kevin Liliana berhijab  2018 brilio.net



2. Saat menjalankan ibadah di Tanah Suci bersama sang ibu. Cantik ya mereka berdua, bak kakak-adik.

Kevin Liliana berhijab  2018 brilio.net



3. Sebetulnya, penampilannya ini tergolong sederhana. Tapi, jaket yang dipakainya membuatnya tetap stylish dalam kesederhanaan.

Kevin Liliana berhijab  2018 brilio.net



4. Kerudung ditambah dengan gamis berwarna pastel membuat penampilan gadis asal Bandung ini makin kalem.

Kevin Liliana berhijab  2018 brilio.net



5. Kamu yang suka warna putih, outfit Kevin bisa dicontoh nih. Simpel tapi tetap enak dipandang.

Kevin Liliana berhijab  2018 brilio.net



6. Nah, kalau kamu ingin terlihat easy going, kuncinya ada pada jaket yang kamu kenakan. Kayak yang dipakai Kevin ini, misalnya.

Kevin Liliana berhijab  2018 brilio.net



7. Duh, manis banget ya Kevin ini ~

Kevin Liliana berhijab  2018 brilio.net



8. Wah, kalau penampilannya yang ini bener-bener bikin pangling, deh!

Kevin Liliana berhijab  2018 brilio.net