1. Willow selalu tampil berani untuk urusan mix n match. Memakai celana jeans belel dengan motif bordir dan leather jacket ditambah sepatu boots bermotif cheetah, penampilannya terlihat seperti penyanyi hip hop.

Gaya Willow Smith dengan rambut botak  berbagai sumber

foto: Instagram/@willowsmith

2. Untuk urusan jadi model, Willow bisa tampil out of the box, meski dengan busana yang sederhana.

Gaya Willow Smith dengan rambut botak  berbagai sumber

foto: Instagram/@willowsmith

3. Saat manggung, gayanya juga luar biasa. Ini penampilan epiknya saat bermain gitar.

Gaya Willow Smith dengan rambut botak  berbagai sumber

foto: Instagram/@willowsmith

4. Willow kerap memakai busana bernuansa monokrom. Meski begitu, penampilannya nggak bikin bosan.

Gaya Willow Smith dengan rambut botak  berbagai sumber

foto: Instagram/@willowsmith

5. Willow memiliki mata almond yang indah. Penampilannya tetap stunning, meski tanpa makeup, ya.

Gaya Willow Smith dengan rambut botak  berbagai sumber

foto: Instagram/@willowsmith