Brilio.net - Film layar lebar Vina: Sebelum 7 Hari kini tengah menjadi sorotan. Film ini diangkat dari kisah tragis seorang remaja perempuan bernama Vina. Seperti diketahui, Vina menjadi korban pembunuhan sadis yang dilakukan oleh geng motor pada 2016 di Cirebon.
Karakter Vina di film ini diperankan oleh aktris muda bernama Nayla Denny. Nayla Denny, penyanyi sekaligus aktris asal Bandung ini mengawali kariernya di dunia hiburan sejak berusia 6 tahun. Ia memiliki paras cantik dan manis.
Kini sosok Nayla semakin populer di media sosial. Menariknya, justru banyak warganet yang menilai paras Nayla mirip dengan Penty Nur Afianiyang terkenal lewat film laga Genta Buana.
Baru-baru ini persamaan paras Nayla dan Penty pun viral di media sosial, khususnya TikTok. Seorang pengguna TikTok dengan nama akun @airin mengunggah potret Nayla dan Penty yang disandingkan menjadi satu. Tak sedikit warganet lain mengira potret keduanya adalah satu orang.
"laaaahhhh aku kira emang 1 orang itu," tulis @mama_nacita16ashari.
"eehhh ..iyaaaw hlooooo ....ini maah kembaran bukan mirip lg," kata @semoga rejekinyaa lancar amiin.
"parah nii mirip bngt dh," tulis @putri.
Penasaran seperti potret kesamaan paras Nayla dan Penty? Yuk, simak rangkuman brilio.net dari Tik Tok @airin pada Senin (20/5).
Recommended By Editor
- Aktor kolosal Choky Andriano punya hunian bak hotel dengan ruangan kamuflase, intip 11 potretnya
- Aris Kurniawan Genta Buana kini pilih jadi penjual tahu bakso, ini 9 transformasinya dari awal karier
- Aktor laga di Misteri Gunung Merapi jualan tahu bakso, ini 7 potret terbaruna saat melayani pembeli
- Kisah hidup 7 pemain Genta Buana yang kini banting stir jadi pedagang, ada yang jualan tahu bakso
- Lama vakum di layar kaca, ini 7 momen mantan artis cilik antagonis Genta Buana jalani proses baptis
- Pilih urus anak ketimbang jadi artis, ini 11 transformasi Errina GD Genta Buana dari awal karier
- 7 Momen Choky Andriano rayakan ultah putri sulung Adrienne ke-18, wajah awet muda 'bak vampir' disorot