Brilio.net - Citra Monica dan Ifan Seventeenbaru satu bulan menikah. Kini mereka sedang menikmati momen romantis jadi pengantin baru.

Meski masih terhitung baru keduanya pun memilih untuk menjalani program bayi tabung. Meski keduanya telah sama-sama memiliki buah hati dari pernikahan sebelumnya, Citra Monica dan Ifan Seventeen mengharapkan untuk bisa segera memiliki momongan.

Keduanya pun membagikan momen-momen saat program bayi tabung dengan dokter profesional. Bahkan, Ifan Seventeen harus menyuntikkan obat ke perut sang istri setiap malamnya jelang tidur. Hal itu dilakukan selama 4 hari berturut-turut.

Momen yang dibagikan di media sosial keduanya itu membuat netizen ikut turut mendoakan agar keduanya segera diberi momongan. Berikut momen Citra Monica dan Ifan Seventeen jalani program bayi tabung, dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Kamis (24/6).

1. Citra Monica dan Ifan Seventeen sama sekali tak mau menunda untuk punya momongan.

ifan seventeen bayi tabung Berbagai sumber

foto: Instagram/@citra_monica

2. Citra Monica kini jalani cek darah dan hormon secara teratur agar bisa sukses dalam program bayi tabungnya.

ifan seventeen bayi tabung Berbagai sumber

foto: Instagram/@citra_monica

3. Untuk merealisasikan niatnya ini, Citra Monica dan Ifan Seventeen memilih ditangani oleh dokter profesional.

ifan seventeen bayi tabung Berbagai sumber

foto: Instagram/@citra_monica

4. Baik Ifan dan Citra, sudah sama-sama mendapat instruksi apa yang harus disantap agar memudahkan proses program bayi tabung ini.

ifan seventeen bayi tabung Berbagai sumber

foto: Instagram/@citra_monica

5. Kini setiap malam Ifan ditugaskan dokter untuk menyuntikkan obat setiap sebelum tidur.

ifan seventeen bayi tabung Berbagai sumber

foto: Instagram/@citra_monica

6. Keduanya benar-benar berharap agar program bayi tabung ini berjalan lancar.

ifan seventeen bayi tabung Berbagai sumber

foto: Instagram/@citra_monica