1. Venna Melinda pertama kali berkenalan setelah berkolaborasi dalam konten di YouTube. Elma Theana selaku teman Venna, menyarankan untuk mengundang Ferry dalam kontennya itu.
foto:Instagram/@ferryirawanreal
2. Baru beberapa kali bertemu, Ferry Irawan sudah jatuh cinta dengan Venna ia pun menyatakan perasaannya kepada ibu tiga anak itu. Sayangnya, pada saat itu Venna menolak karena jejak masa lalu Ferry.
foto: Instagram/@ferryirawanreal
3. Meski ditolak oleh Venna, Ferry tetap setia menjadi sahabatnya. Hingga pada suatu hari, Venna terkagum dengan lantunan bacaan salat yang merdu dari Ferry. Semenjak saat itu keduanya akhirnya dekat.
foto: Instagram/@ferryirawanreal
4. Sebelum menikah, keduanya beberapa kali pergi kencan berdua sambil mendekatkan diri kepada masing-masing keluarga. Begitu juga Ferry yang berusaha mengambil hati anak-anak Venna.
foto: Instagram/@ferryirawanreal
5. Usai mendapatkan restu dari anak-anak Verrell, Athalla dan Vania. Ferry dan Venna akhirnya mantap menikah. Keputusan yang terkesan terburu-buru itu awalnya sempat diragukan oleh orang tua Venna, karena keadaan masa lalu Ferry.
foto: Instagram/@ferryirawanreal
Recommended By Editor
- Dilaporkan atas dugaan KDRT, Ferry Irawan pernah sumpah Alquran meyakinkan orang tua Venna Melinda
- Venna Melinda terbaring lemah di rumah sakit usai alami KDRT, Athalla Naufal tulis pesan haru
- Silaturahmi, ini momen pertemuan Ferry Irawan dan mantan suami Venna
- 9 Gaya Verrell Bramasta di pernikahan sang ibu, gagah menawan
- 9 Penampilan Lucinta Luna di pernikahan Venna Melinda, gayanya anggun