Brilio.net - Glenca Chysara, pemeran Elsa di sinetron Ikatan Cinta, kini namanya tengah naik daun. Kemampuan aktingnya membawakan tokoh antagonis sukses bikin penonton ikut gemas dan emosi. Meski begitu, tak sedikit pula yang langsung jatuh hati dan jadi fans setia, Glenca Chysara.

Tak banyak yang tahu bahwa Glenca ini masih berasal dari keluarga selebriti. Ia merupakan putri penyanyi rock, Rudy Chysara dan keponakan aktris Poppy Bunga. Sejak kecil Glenca sudah diperkenalkan dengan dunia musik.

Selain pernah bergabung dengan duo 2 Angel bersama Cleopatra eks JKT48, Glenca juga sempat jadi anak band lho. Penampilannya kala itu juga sukses jadi sorotan.

Penasaran kan? Berikut delapan potret Glenca Chysara jadi anak band, seperti dilansir brilio.net dari Facebook Glenca Cantik pada Rabu (17/3).

1. Beginilah potret lawas Glenca Chysara pada 2009.

Glenca Chysara jadi anak band  2021 brilio.net Facebook

Glenca Chysara jadi anak band
2021 brilio.net Facebook/Glenca Cantik



2. Lahir dari keluarga musisi, Glenca Chysara juga punya grup band sendiri lho.

Glenca Chysara jadi anak band  2021 brilio.net Facebook

Glenca Chysara jadi anak band
2021 brilio.net Facebook/Glenca Cantik



3. Begini gaya Glenca kala berfoto dengan empat personel lainnya.

Glenca Chysara jadi anak band  2021 brilio.net Facebook

Glenca Chysara jadi anak band
2021 brilio.net Facebook/Glenca Cantik



4. Lewat postingan ini, diketahui band Glenca Chysara ini bernama Baby Face.

Glenca Chysara jadi anak band  2021 brilio.net Facebook

Glenca Chysara jadi anak band
2021 brilio.net Facebook/Glenca Cantik



5. Di band ini, Glenca mengisi posisi sebagai vokalis.

Glenca Chysara jadi anak band  2021 brilio.net Facebook

Glenca Chysara jadi anak band
2021 brilio.net Facebook/Glenca Cantik



6. Sedari kecil, Glenca juga sudah terlihat luwes di depan kamera.

Glenca Chysara jadi anak band  2021 brilio.net Facebook

Glenca Chysara jadi anak band
2021 brilio.net Facebook/Glenca Cantik



7. Penampilannya juga terkesan stylish, namun tetap fun.

Glenca Chysara jadi anak band  2021 brilio.net Facebook

Glenca Chysara jadi anak band
2021 brilio.net Facebook/Glenca Cantik



8. Kini jadi aktris yang populer, aura bintangnya sudah terpancar lewat foto ini.

Glenca Chysara jadi anak band  2021 brilio.net Facebook

Glenca Chysara jadi anak band
2021 brilio.net Facebook/Glenca Cantik