Brilio.net - Berhasil meraih gelar juara dalam ajang pencarian bakat Liga Dangdut Indonesia atau LIDA pada tahun 2018 lalu, Selfiyani atau akrab disapa Selfi kini semakin menunjukkan eksistensinya di industri musik Tanah Air. Walau masih berusia 21 tahun, karier Selfi sebagai pedangdut pendatang baru patut diperhitungkan.

Mengantongi popularitas dan kerap diundang di berbagai acara televisi, Selfi pun dikenal akan penampilannya yang cetar saat berada di atas panggung. Dengan pakaian glamor dan full makeup, pedangdut asal Soppeng, Sulawesi Selatan ini pun terlihat stunning ketika perform. Salah satunya seperti potret di bawah ini.

<img style=

foto: Instagram/@lida_selfi07

Meski begitu, Selfi adalah sosok yang sederhana dalam keseharian. Di luar jadwal menyanyinya, ia kerap mengunggah potret wajah naturalnya dengan makeup tipis ataupun tanpa makeup. Bahkan banyak warganet yang berujar bahwa Selfi lebih cantik dengan wajah alami ataupun dengan dandanan flawless.

Penasaran kan seperti apa potretnya? Yuk langsung saja simak 10 pesona Selfi LIDA dengan tampilan natural, seperti dihimpun brilio.net dari akun Instagram @lida_selfi07 pada Selasa, (27/10).

1. Berhasil memenangi kontes LIDA 2018 sekaligus D'Academy Asia 4, Selfi pun kerap mencuri perhatian.

Potret Natural Selfi LIDA  Instagram



2. Identik dengan gaya glamornya saat tampil di atas panggung, Selfi justru sosok yang sederhana dalam keseharian.

Potret Natural Selfi LIDA  Instagram



3. Yap, Selfi memang kerap tampil simple dengan makeup tipis dan look natural.

Potret Natural Selfi LIDA  Instagram



4. Ia bahkan tak segan dalam menunjukkan wajah polosnya tanpa polesan makeup.

Potret Natural Selfi LIDA  Instagram



5. Alhasil, Selfi pun tampak manis dan imut dengan gaya naturalnya.

Potret Natural Selfi LIDA  Instagram



6. Dengan sedikit sentuhan lipstik berwarna pink, Selfi tampak memesona dengan paras ayunya.

Potret Natural Selfi LIDA  Instagram



7. Tanpa makeup, wajah Selfi justru terlihat semakin imut bak remaja.

Potret Natural Selfi LIDA  Instagram



8. Tak hanya cantik alami, Selfi juga punya senyum yang memikat.

Potret Natural Selfi LIDA  Instagram



9. Saat beribadah ke Tanah Suci beberapa waktu lalu, Selfi juga tampak cantik meski tanpa riasan.

Potret Natural Selfi LIDA  Instagram



10. Melihat pesona Selfi dengan tampilan natural, tak sedikit warganet yang memuji kecantikannya.

Potret Natural Selfi LIDA  Instagram