6. Anak sulung dari lima bersaudara ini mulai dikenal sejak membintangi sinetron Cinta SMU sebagai pemeran pendukung tahun 2004.

transformasi Ayu Anjani   2022 berbagai sumber

foto: Instagram/@real.ayuanjani

7. Namanya kian melambung sejak membintangi drama kolosal bertajuk 'Lasmini Kembang Gunung Lawu' sebagai Lasmini.

<img style=

foto: YouTube/JLTS Channel

8. Kini artis kelahiran Bandung, Jawa Barat ini tak pernah muncul lagi di layar kaca.

<img style=

foto: Instagram/@real.ayuanjani

9. Meski demikian, Ayu Anjani ternyata memiliki kesibukan dengan segala bisnisnya di bidang pariwisata atau travel.

<img style=

foto: Instagram/@real.ayuanjani

10. Diketahui Ayu Anjani memiliki bisnis jasa 'open trip' dan penyewaan kapal phinisi.

<img style=

foto: Instagram/@real.ayuanjani

11. Disebut makin berisi namun paras Ayu Anjani seolah tak berubah, ia tetap menawan dan memesona.

<img style=

foto: Instagram/@real.ayuanjani