1. Seperti ini penampakan kantor baru RANS milik Raffi Ahmad yang akan segera diresmikan. Terlihat, logo RANS begitu mencolok di atas gedung baru ini.
2. Seperti kantor pada umumnya, RANS OFFICE ini juga terdapat ruang meeting yang super luas dan luxury banget.
3. Nggak cuma ruang meeting, kantor baru Raffi yang didesain oleh Irwansyah ini semakin nyaman dengan ruangan terbuka bak bar.
4. Suasana glamor dan mewah dengan desain futuristik nuansa cokelat seolah mencerminkan pemilik dari RANS itu sendiri.
5. Bagian lobby depan sudah menggunakan sistem absensi yang sangat canggih. Mirip dengan suasana kantor ala drama Korea.
6. Bukan tangga, setiap karyawan yang akan berpindah ke lantai lain menggunakan lift. Wah, canggih banget nih.
Recommended By Editor
- 7 Ide menu makan siang ala rumahan, lezat, tidak bikin bosan dan mudah dibuat
- Potret kantor 10 seleb ini bak hotel mewah, punya Tasya Farasya masuk gang sempit
- 9 Resep makanan tradisional Indonesia, enak, sederhana, dan mudah dibuat di rumah
- Terinspirasi Google Office, intip 13 potret kantor baru Cinta Laura yang luasnya capai 3 hektar
- 10 Resep masakan Jepang yang enak dan mudah dibuat di rumah
- 11 Potret hunian Merry asisten Raffi Ahmad dulu dan kini, sukses bangun hunian ditaksir Rp 2 miliar
- Tak gengsi gadaikan aset demi bisnis hingga jarang beli baju, begini cara Raffi Ahmad kelola keuangan
- Nggak perlu beli pengharum ruangan, ini trik bikin rumah wangi seharian cuma modal Rp 3.000
- 10 Potret dapur mungil tanpa sekat ruang depan estetiknya bikin terpukau, tamu jadi betah nongkrong