2. Baim Wong menjadi salah satu artis kondang yang telah lama menjalani karirnya di dunia entertainment. Ia sudah terjun ke dunia hiburan sejak tahun 2000-an. Dulu, Baim sempat mendapat julukan 'Raja Sinetron'.
3. Sempat vakum di tahun 2003, ia mulai bermain sinetron kembali pada tahun 2005 yakni sinetron Cinta Hilang Cinta Kembali dan mendapatkan respon positif dari pemirsanya.
4. Setelah itu, Baim Wong kembali berperan di berbagai sinetron, bahkan ia pernah membintangi empat sinetron sekaligus, yakni Cincin, Benci Bilang Cinta, Kau Masih Kekasihku, dan Bukan Diriku.
5. Melalui film tersebut, Baim Wong berhasil meraih penghargaan sebagai Aktor Pendatang Baru Terfavorit di Indonesia Movie Awards 2012.
6. Dulu dikenal sebagai pemain sinetron, kini Baim Wong banting setir dan lebih aktif sebagai YouTuber.
7. Selain aktivitasnya di dunia hiburan layar kaca, Baim dan Paula memiliki akun YouTube dan sudah memiliki 20,8 juta subscriber.
8. Video yang diunggah Baim Wong dan Paula Verhoeven juga kerap menjadi trending di YouTube.
9. Namun, belum lama ini kontennya yang terkait dengan prank laporan KDRT ke polisi, membuat Baim dan Paula berurusan dengan polisi karena laporan palsu.
Recommended By Editor
- Pengakuan Baim Wong soal alasan prank KDRT, untuk edukasi masyarakat
- 8 Konten kontroversial Baim Wong, prank KDRT tuai kecaman
- Sahabat Polisi laporkan Baim-Paula soal prank KDRT, biar ada efek jera
- Permintaan maaf Baim Wong atas konten KDRT: Paula udah ingetin saya
- Ramai kasus Lesty, Baim Wong malah bikin konten prank KDRT