Brilio.net - Di Indonesia banyak terdapat pengusaha muda yang sukses, salah satunya yakni Tom Liwafa. Berkat kesuksesannya sebagai pengusaha, pria yang berasal dari Surabaya ini pun dijuluki sebagai crazy rich Surabaya.

Namun sebelum mencapai kesuksesannya seperti saat ini, terdapat kisah Tom Liwafa merintis usahanya mulai dari bawah. Diketahui awalnya Tom Liwafa berjualan stiker keliling di Surabaya.

Bahkan diketahui dari cerita Tom Liwafa dibagikan di media sosial ia pernah tinggal di kost sempit yang hanya berukuran 2x2 meter. Saat itu dirinya tengah membangun usaha clothing bersama sang kekasih yang kini telah menjadi istrinya.

Kini menjadi crazy rich, begini potret transformasi Tom Liwafa yang telah brilio.net rangkum dari Instagram @tomliwafa, Minggu (6/2).

1. Kini sukses menjadi seorang pengusaha muda, begini potret lawas Tom Liwafa dengan penampilan rambut gondrongnya.

transformasi crazy rich Tom Liwafa  Instagram

foto: Instagram/@tomliwafa

2. Bahkan saat masih merintis usahanya, pria asal Surabaya ini pernah tinggal di kost sempit dengan ukuran 2x2 meter.

transformasi crazy rich Tom Liwafa  Instagram

foto: Instagram/@tomliwafa

3. Dulu Tom Liwafa pernah berjualan stiker keliling di kota Surabaya.

transformasi crazy rich Tom Liwafa  Instagram

foto: Instagram/@tomliwafa

4. Kemudian Tom Liwafa bersama sang kekasih menyewa toko kecil di sebuah gang membuat bisnis clothing. Begini potret lawas Tom Liwafa dan sang kekasih yang kini menjadi istrinya di dalam toko clothingnya.

transformasi crazy rich Tom Liwafa  Instagram

foto: Instagram/@tomliwafa

5. Dulu, Tom lebih sering berpenampilan gondrong seperti ini.

transformasi crazy rich Tom Liwafa  Instagram

foto:Instagram/@tomliwafa

6. Kemudian Tom dan Delta Hesti pun menikah pada 2006 silam secara sederhana seperti terlihat dalam potret ini.

transformasi crazy rich Tom Liwafa  Instagram

foto: Instagram/@tomliwafa

7. Meski telah menjadi pengusaha sukses, namun Tom tetap ingin meraih gelar sarjana. Begini potret lawas Tom Liwafa saatwisuda tahun 2014 silam.

transformasi crazy rich Tom Liwafa  Instagram

foto: Instagram/@tomliwafa

8. Berkat semangatnya membangun usaha, kini Tom Liwafa menjadi salah satu pengusaha muda sukses di Tanah Air.

transformasi crazy rich Tom Liwafa  Instagram

foto: Instagram/@tomliwafa

9. Tom Liwafa saat ini diketahui memiliki beberapa usaha baik di bidang fashion maupun kecantikan.

transformasi crazy rich Tom Liwafa  Instagram

foto: Instagram/@tomliwafa

10. Berkat kesuksesannya tersebut kini Tom Liwafa dijuluki sebagai salah satu crazy rich di Indonesia.

transformasi crazy rich Tom Liwafa  Instagram

foto: Instagram/@tomliwafa

11. Namun pria asal Surabaya ini tetap selalu terlihat sederhana dan berbagai dengan sesama.

transformasi crazy rich Tom Liwafa  Instagram

foto: Instagram/@tomliwafa