Brilio.net - Menghabiskan waktu liburan dengan ke pantai memang menjadi salah satu pilihan yang sering jadi inspirasi kamu dan orang-orang tersayang. Nggak cuma kamu lho, para seleb Bollywood berikut ini juga ada beberapa yang memilih pantai sebagai salah satu tujuan liburan saat mereka punya waktu luang dan sejenak bisa rehat dari kesibukan sehari-hari.

Begitu ketemu pantai, ekspresi mereka unik-unik dan tertangkap kamera, lho. Penasaran seperti apa? Intip yuk foto-fotonya berikut ini yang dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Rabu(6/9).

1. Kibas rambut ala Priyanka Chopra. Seneng banget ya kelihatannya bisa liburan ke pantai.

Ekspresi Seleb Bollywood Ketemu Pantai  2017 brilio.net

foto: e3talkies.com

2. Amitabh Bachchan saat liburan bersama cucu dan keluarganya ke pantai. Nggak lupa naik jetski dong.

Ekspresi Seleb Bollywood Ketemu Pantai  2017 brilio.net

foto: chitramala.ini

3. Kriti Sanon girang banget main ke pantai, sampai sandal selopnya dibawa ke mana-mana takut hilang ya.

Ekspresi Seleb Bollywood Ketemu Pantai  2017 brilio.net

foto: timesofindia.indiatimes.com

4. Berjemur dulu ala Neha Dupia.

Ekspresi Seleb Bollywood Ketemu Pantai  2017 brilio.net

foto: lovielimes.com

5. Yang paling Katrina Kaif suka dari pantai adalah ia bisa lari-larian di pasir putihnya.

Ekspresi Seleb Bollywood Ketemu Pantai  2017 brilio.net

foto: indianexpress.com

6. Lucu banget Alia Bhatt pakai mahkota dari rumput, gemas.

Ekspresi Seleb Bollywood Ketemu Pantai  2017 brilio.net

foto: indianexpress.com

7. Duckface selfie ala Sunny Leone waktu di pantai nih. Gemas!

Ekspresi Seleb Bollywood Ketemu Pantai  2017 brilio.net

foto: bollybytes.com

8. Shah Rukh Khan ketemu pantai langsung rebahan tengkurap berasa di kasur aja ya..

Ekspresi Seleb Bollywood Ketemu Pantai  2017 brilio.net

foto: hindustantimes.com

9. Shahid Kapoor juga nggak kalah girang main ciprat-cipratan air di pantai.

Ekspresi Seleb Bollywood Ketemu Pantai  2017 brilio.net

foto: pinterest.com

10. Shruthi Hasan juga sebelas dua belas sama Katrina nih. Suka lari-larian di pantai.

Ekspresi Seleb Bollywood Ketemu Pantai  2017 brilio.net

foto: pinterest.com