Brilio.net - Masih jelas di ingatan, beberapa tahun yang lalu, media sosial sempat dihebohkan dengan sosok Dijah Yellow. Pemilik nama asli Hodijah itu mendadak viral lantaran aksinya yang kerap tampil menggunakan baju kuning serta bando di kepalanya.

Tak hanya itu, Dijah Yellow juga membuat pengakuan soal tidak menyukai sejumlah selebriti Tanah Air, seperti Ayu Ting Ting dan Raisa. Selain itu, Dijah Yellow menyebut dirinya merupakan orang yang pernah menjalin hubungan dengan Justin Bieber selain Selena Gomez.

Namun seiring berjalannya waktu, sosok Dijah Yellow pun mulai tak terdengar kabarnya. Kendati demikian, dirinya tetap eksis di media sosial hingga saat ini lho. Bahkan kini ia sangat aktif dengan aksi kocaknya mengedit foto diri sendiri.

Kira-kira seperti apasih potret terbarunya kini? Berikut brilio.net rangkum dari akun Instagram @dijjah_yelloww,Jumat (20/12).

1. Ini dia penampilan terbaru sosok Dijah Yellow.

kabar dijjah yellow  2019 brilio.net

2. Tak banyak perubahan. Ia tetap khas dengan aksi dan ekspresinya yang kocak.

kabar dijjah yellow  2019 brilio.net

3. Dijah Yellow cukup rajin melakukan edit foto dengan hal-hal yang unik.

kabar dijjah yellow  2019 brilio.net

4. Ekspresi Dijah Yellow terjadi mirip Kim Kardashian. Wow!

kabar dijjah yellow  2019 brilio.net

5. Sementara itu, Dijah justru sudah mulai terlihat jarang mengenakan baju kuning dan baju seperti kekhasannya dulu.

kabar dijjah yellow  2019 brilio.net

6. Sempat viral 2016 dan tiga tahun berlalu, wajahnya tetap awet.

kabar dijjah yellow  2019 brilio.net

7. Ternyata Dijah Yellow tetap eksis membuat video-video dengan penampilannya yang nyentrik.

View this post on Instagram

A post shared by Hodijah (@dijjah_yelloww) on