Brilio.net - Masih pada ingat film 30 Hari Mencari Cinta nggak? Generasi 90an ke bawah harusnya tahu film satu ini. Kalau ingat, tentu kamu ingat si Olin, yang awalnya berkacamata. Kabarnya kini bakal bikin kamu melongo.
30 Hari Mencari Cinta sendiri adalah film garapan Upi Avianto yang dirilis tahun 2004 lalu. Film yang dibintangi Nirina Zubir, Maria Agnes dan Dinna Olivia ini berkisah tentang kisah 3 sahabat yang diperankan oleh mereka bertiga yang bertaruh mendapat pacar paling cepat dalam waktu 30 hari. Seru kan?
Kini setelah 13 tahun berlalu, brilio.net telah berhasil mengumpulkan kabar-kabar terkini dari salah satu bintangnya, Maria Agnes dihimpun dari akun Instagramnya @mariaagnesh, Jumat (13/10).
1. Untuk sekedar me-refresh, ini penampilan Maria Agnes saat bermain di 30 Hari Mencari Cinta.
foto: YouTube/Cole Rise
2. Mukanya oriental gemesin banget.
foto: YouTube/Cole Rise
3. Saat awal tampil di film, Maria menggunakan kacamata lho, makin imut deh.
foto: YouTube/Cole Rise
4. Seiring perkembangan plot, dia makin sering merias diri demi mendapatkan si dia sebelum waktu 30 hari.
foto: YouTube/Cole Rise
5. Kini setelah lama tak ada kabar, Maria Agnes ternyata sudah pindah haluan.
foto: Instagram/@mariaagnesh
6. Lepas dari dunia perfilman, cewek cantik ini menjadi model lho.
foto: Instagram/@mariaagnesh
7. Maria Agnes sering menjadi model pakaian hasil rancangan salah satu desainer Indonesia, Sapto Djojokartko.
foto: Instagram/@mariaagnesh
8. Makin dewasa makin cantik kan?
foto: Instagram/@mariaagnesh
9. Kini kabarnya 'Olin' udah punya brand clothing sendiri lho. Namanya mariaes. Kamu bisa lihat karyanya di akun Instagramnya @mariaes.co.
foto: Instagram/@mariaagnesh
10. Semoga sukses Maria Agnes!
foto: Instagram/@mariaagnesh
Recommended By Editor
- 10 Foto Aura Kasih kalau nggak dandan, pas handukan bikin syok
- 10 Gaya terkini Reza Artamevia, makin hits dan bikin pangling
- 6 Potret mesra Chef Juna & Atries liburan di Makau-Bali, pelukan terus
- Transformasi Celine Evangelista dari awal karier hingga punya 3 anak
- Begini momen sederhana keluarga Ashanty saat makan bareng ART