Brilio.net - Raffi Ahmad belakangan ini gencar jadi bahan pemberitaan di infotainmen tentang kehidupan keluarganya. Publik dibikin penasaran tentang kehidupan host terkenal ini. Di tengah sorotan yang tertuju padanya, Raffi buka-bukaan tentang rahasianya. Raffi menuliskan kisah dirinya yang selama ini tak banyak orang tahu.
Langkah Raffi ini juga dilakukan Fitri Tropica. Artis yang dikenal sebagai komedian, host, bahkan penulis buku ini juga menuliskan kisah pribadi dan membaginya kepada publik. Bahkan, mantan kapten timnas, Bambang Pamungkas alias Bepe, juga membeberkan rahasianya dengan cara yang sama.
Seperti kamu ketahui, Raffi Ahmad selama ini terkenal sebagai artis yang muncul di mana-mana. Kehidupannya bahkan selalu jadi sorotan publik, tapi tak banyak orang tahu bahwa dia juga seorang pebisnis sukses, lho. Raffi memiliki bisnis kuliner yang memiliki brand makanan "Raden Food dan Bakmi RN". Bisnis ini dia kelola bersama sang istri, Nagita Slavina.
Selain itu, Raffi juga punya bisnis fashion dengan merek "RA Jeans". Sebelum menikah, Raffi juga punya rumah produksi bareng dengan Irwansyah, yakni R1 Production dan Barometer Lite. Raffi juga punya showroom motor gede, lho. Keren, kan?
Sementara itu, Fitri Tropica dikenal sebagai komedian yang sangat lucu. Di balik itu, ia juga sangat pandai. Bahkan ia bisa tertidur bersama buku. Saking cintanya dengan dunia buku, Fitrop (panggilan akrabnya) menulis novel berjudul "Kening" yang terbit September 2011 lalu. Keunikan novelnya ini ternyata banyak ditulis menggunakan smartphone Blackberry, lho. Wah, kebayang dong upaya Fitrop untuk membukukan karyanya? Jerih payahnya ini terbayar dengan dicetak ulangnya "Kening" sampai tujuh kali sampai setahun berikutnya.
Nah, siapa yang nggak kenal sama sosok satu ini? Sang mantan kapten timnas sepak bola Indonesia, Bambang Pamungkas, juga turut menuliskan rahasianya di UC Browser. Kini Bepe sudah beralih dari bekerja menggunakan sepatu bola menjadi pena.
Ia banyak memberikan motivasi yang membangun untuk anak muda Indonesia. Seperti pada April 2016 lalu, Bepe menjadi pembicara dalam acara yang digelar Belife Project di Usman Ismail Hall, Jakarta bertajuk "#BEPE20Bicara Battle of Life: Cinta vs Tanggung Jawab".
Nah, kira-kira pernah terbayangkan nggak di benakmu mereka melakukan kegiatan di luar aktivitas yang selama ini sangat identik sama mereka? Yuk cari tahu sisi lain dari ketiga selebritis tersebut dan rasakan pengalaman membaca tulisan Raffi, Fitrop, dan Bepe atau lainnya secara cerdas dan terdepan hanya di UC Browser dan UC News Indonesia.
Kamu juga berkesempatan dapetin total hadiah ratusan juta rupiah, guys! Ada 6 Apple MacBook, smartphone, voucher belanja dan hadiah lainnya, guys! Cuma dengan mengikuti permainan koleksi kartu Seleb UC, yakni mengumpulkan kartu "Si Boss Raffi", "Si Superman Raffi", "Si Kocak Fitrop", "Si Cerdas Fitrop", "Si Kapten Bepe", dan "Si Motivator Bepe", kamu bisa berpeluang dapetin hadiah-hadiah itu.
Buruan klik di sini untuk ikutan game-nya. Jangan sampai terlewat acara seru ini, guys. Cuma sampai 9 Oktober 2016 kamu berkesempatan menangin total hadiah ratusan juta rupiah! UC Browser, cerdas dan terdepan!