1. Ammar Zoni berjalan menuju tempat ijab dengan percaya diri.

potret kenangan akad nikah Irish Bella  berbagai sumber

foto: Instagram/@dierabachir

2. Didampingi sang ayah, Johan de Beule, Irish Bella berjalan menuju tempat ijab kabul.

potret kenangan akad nikah Irish Bella  berbagai sumber

foto: Instagram/@dierabachir

3. Perasaan tegang begitu jelas terlihat dari wajah Ammar Zoni dan Irish Bella saat menuju detik-detik akad.

potret kenangan akad nikah Irish Bella  berbagai sumber

foto: Instagram/@dierabachir

4. Adik kandung Irish Bella, Sean Ivan de Beule, bertindak sebagai wali nikah. Sembari menjabat tangan Ammar Zoni, Sean mengucapkan kalimat ijabnya.

potret kenangan akad nikah Irish Bella  berbagai sumber

foto: vidio.com

5. Namun, ucapan ijab kabul pertama, Ammar Zoni sempat kesulitan menyebut nama ayah kandung Irish Bella, sehingga ijab kabul pun diulang kedua kalinya.