Brilio.net - Kalau kamu pecinta dan sering banget nonton reality show Korea Selatan yang terlaris yakni Running Man, tentunya kamu sudah familier dengan Lee Kwang-soo. Lee Kwang Soo adalah seorang aktor, entertainer, dan model asal Korea Selatan yang berusia 31 tahun. Ia sangat dikenal terutama karena perannya sebagai anggota dalam acara varietas Korea Selatan produksi SBS, Running Man.

Aktor yang sering berperan lucu, komedi, dan konyol ini memulai kariernya pada tahun 2007 sebagai model, lho. Ia memulai debutnya sebagai artis pada tahun 2008 dengan main di sitkom Here He Comes, yang dilanjutkan dengan drama High Kick Through the Roof.

Ia memperoleh banyak popularitas setelah bergabung dengan acara variety show populer dari SBS Good Sunday itu. Tak selalu berperan konyol, di balik wajahnya yang lucu dan kocak itu, ternyata Lee Kwang-soo memiliki pesona dan kegantengan yang dijamin bikin kamu para cewek klepek-klepek.

Nggak percaya? Yuk, intip pesona Lee Kwang-soo dalam foto-foto berikut ini yang dilansir brilio.net dari berbagai sumber, Minggu (4/9).

1. Ini saat di Running Man.

Lee Kwang Soo  2016 brilio.net

foto: soompi.com


2. Kwang-soo, panggilan akrabnya, sering banget dikerjai di Running Man.

Lee Kwang Soo  2016 brilio.net

foto: soompi.com


3. Kocak banget ya mukanya.

Lee Kwang Soo  2016 brilio.net

foto: www.soompi.com


4. Ini nih kalau dia pas jadi model.

Lee Kwang Soo  2016 brilio.net

foto: koreaboo.com


5. Gimana, ladies? Ganteng abis, kan?

Lee Kwang Soo  2016 brilio.net

foto: k-popped.com


6. Nggak cuma ganteng, Kwang-soo juga memiliki postur tubuh yang tinggi dan keren, lho.

Lee Kwang Soo  2016 brilio.net

foto: aminoapps.com


7. Duh senyumnya..

Lee Kwang Soo  2016 brilio.net

foto: aminoapps.com


8. Ada kumis tipisnya bikin Kwang-soo jadi terlihat dewasa ya..

Lee Kwang Soo  2016 brilio.net

foto: www.dramabeans.com


9. Jangan baper karena kegantengan Kwang-soo, ya..

Lee Kwang Soo  2016 brilio.net

foto: www.koreaboo.com


10. Meski sering berperan konyol, ternyata banyak juga kaum hawa yang mengidolakannya, lho.

Lee Kwang Soo  2016 brilio.net

foto: haengbokhae.gportal.hu