Brilio.net - Polemik tentang kasus Basuki Tjahaja Purnama yang dianggap menistakan Alquran masih terus berlanjut. Masyarakat pun seakan terbelah menjadi pro dan kontra terhadap masus . Tak cuma masyarakat biasa, banyak artis yang juga ikut ambil bagian untuk pro ataupun kontra terhadap dugaan penistaan agama terhadap Ahok.

Baru-baru ini, Tweet konduktor Addie MS viral di media sosial. Suami Memes yang tetap mendukung Ahok dengan alasan rasional ini banyak mendapat hujatan di Twitter. Tapi hujatan itu ternyata dibalas Addie MS dengan kata-kata yang dingin.

Tweet balasan Addie MS pada awal Desember itu dikumpulkan oleh Linda Latumahina dan diposting pada akun Facebooknya pada 17 Desember lalu.

"Umat Muslim yg pro ahok pun dipertanyakan keimanannya, akidahnya, dan diingatkan untuk belajar agama lagi. Namun ada bedanya antara menasihati dan mengingatkan untuk kebaikan, dengan menggurui, apalagi menghakimi. Sebab siapalah kita manusia, hingga kita merasa punya hak untuk menilai kadar keimanan orang lain?" tulisnya dalam status Facebook.

"Karena itulah saya sangat mengagumi jawaban2 mas Addie MS yang sejuk terhadap orang2 yg 'menegur' dia. Jawaban tanpa marah2. Jawaban yg menunjukkan bahwa ia merasa secure terhadap keimanannya sendiri, yg adalah urusan pribadi antara ia dan Tuhannya," tambahnya.

Seperti apa sih balasan Addie MS terhadap orang yang menghujatnya? Berikut balasan Addie MS yang dilansir brilio.net, Selasa (20/12).

1. Ya memang Allah yang menilai keimanan manusia.

tweet Addie MS © 2016 twitter



2. Jawabannya Addie MS bikin adem ya.

tweet Addie MS © 2016 twitter



3. Meski dihujat tapi tetap tak menjawab dengan emosi.

tweet Addie MS © 2016 twitter



4. Ada juga yang sampai mengingatkan Addie MS untuk ibadah.

tweet Addie MS © 2016 twitter



5. Kalau yang ini menyuruh Addie MS untuk ambil wudhu.

tweet Addie MS © 2016 twitter



6. Ini Jawaban Addie MS.

tweet Addie MS © 2016 twitter



7. Ada juga yang menyuruh Addie MS baca Alquran dan hadis.

tweet Addie MS © 2016 twitter



8. Sampai pria berumur 57 tahun ini dibilang dongo.

tweet Addie MS © 2016 twitter



9. Bahkan ada yang sampai mempertanyakan apakah Addie MS seorang munafik.

tweet Addie MS © 2016 twitter



10. Setuju sama perkataan ayah Kevin Aprilio ini?

tweet Addie MS © 2016 twitter



11. Sudah dikata-katain malah didoakan sama Addie MS.

tweet Addie MS © 2016 twitter



12. Ada juga yang meminta Addie mempertimbangkan dukungannya.

tweet Addie MS © 2016 twitter