6. Diabadikan FD Photographer, penampilan Irish Bella di maternity shoot anak kedua ini begitu menawan dengan dress pink dan latar bunga nuansa senada.
foto: Instagram/@fdphotography90
7. Fairuz A Rafiq berpose berlatarkan rangkaian bunga berwarna peach dan putih. Kenakan flower crown sebagai aksesori pelengkap, pesonanya pun semakin menawan.
foto: Instagram/@musefoto
8. Saat mengandung anak keduanya, Hawa, Shireen Sungkar tampil menawan jalani maternity shoot. Dengan tema bunga kenakan dress hijau, potretnya bak lukisan.
foto: Instagram/@fdphotography90
9. Kenakan dress merah dengan bunga mawar sebagai latarnya, pemotretan Aurel yang terinspirasi dari Krisdayanti ini tuai sorotan. Banyak yang menyebut potretnya justru mirip Kekeyi.
foto: Instagram/@diaryahhaindonesia
Recommended By Editor
- Disebut salah pilih konsep maternity shoot, outfit Aurel Hermansyah di pemotretan malah mirip Kekeyi
- Gaya 7 seleb maternity shoot di luar negeri, Dinda Hauw edit foto sendiri
- 5 Ide foto maternity shoot sendiri tanpa biaya, hasil aesthetic
- 7 Momen Sherina dan Derby Romero jalani pemotretan terbaru, chemistry keduanya bikin baper
- Usia 60 tahun serasa ABG, ini 11 potret bukti gaya ibunda Cinta Laura nggak kalah modis dari sang anak
- Momen gender reveal anak pertama 9 pesinetron ini meriah pol, Jessica Mila bagi-bagi hadiah mewah